Minggu, 29 September 2024
Minggu, 29 September 2024

Tag: Sri Mulyani Indrawati

Dilantik Jadi Wamenkeu, Sinyal Thomas Djiwandono Bakal Gantikan Sri Mulyani?

Dilantiknya Thomas Djiwandono sebagai Wamenkeu membuat publik berasumsi, bahwa dirinya akan menjadi calon Bendahara Negara, pengganti Menteri Keuangan Sri Mulyani.

Sri Mulyani Beri Kode Perpisahan : I’m Gone!

Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati memberikan kode-kode perpisahan sebelum meninggalkan jabatannya sebagai Bendahara Negara, yang diketahui akan berakhir pada bulan Oktober 2024 mendatang.

Sri Mulyani : Tanpa Pajak, Indonesia Tak Mungkin Jadi Negara Maju

Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati menyampaikan pesan penting terkait peran pajak bagi keberlangsungan bangsa dan negara.

Sri Mulyani Pamer Penerimaan Pajak RI Naik Signifikan : Tahun 1983 Hanya Rp 13 Triliun

Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati memamerkan capaian penerimaan pajak Indonesia yang terus mengalami kenaikan dari masa ke masa. Hal itu disampaikan Sri Mulyani saat memberikan sambutan di acara Spectaxcular, Minggu (14/7).

Penerima Bansos Makin Banyak, Bikin Anggaran Bengkak Rp 11 Triliun

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) bakal menambah alokasi anggaran untuk program bantuan sosial (bansos) pangan berupa beras serta daging ayam dan telur sebesar Rp 11 triliun.

Sri Mulyani Nilai Ekonomi Global Masih Lemah, Inflasi Global Masih Tinggi

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menilai perekonomian global masih dalam posisi stagnan lemah. Karena inflasi global yang tinggi juga seakan 'keras kepala' akibat belum kunjung turun.

Sri Mulyani Ungkap Anggaran PDN Kominfo yang Kena Ransomware, Ternyata Gede Banget!

Menteri Keuangan (Menkeu) RI, Sri Mulyani Indrawati mengungkap realisasi belanja Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) per Mei 2024, dimana salah satunya belanja untuk operasional Pusat Data Nasional (PDN). 

Popular

BERITA TERBARU

ESDM Jelaskan Rencana Prabowo Alihkan Subsidi Energi Jadi Bantuan Tunai

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menjelaskan ihwal rencana Presiden terpilih Prabowo Subianto yang ingin mengubah skema subsidi energi, seperti BBM hingga listrik dalam bentuk bantuan langsung tunai.

Ini Deretan Saham yang Paling Banyak Kasih Cuan Selama Sepekan

PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat terdapat 10 saham yang mengalami penguatan besar pada perdagangan pekan ini, yang berakhir pada 27 September 2024.

Manfaat Kesehatan Konsumsi Nasi Merah

Nasi merah, yang merupakan nasi utuh dengan kulitnya masih utuh, semakin populer sebagai pilihan sehat.

Pramono Anung Diduga Tantang Keberadaan 9 Naga Demi Jakarta

Calon gubernur Jakarta Pramono Anung sesumbar bahwa dirinya tidak peduli dengan pengusaha tajir Indonesia yang dilabeli julukan 9 naga.