BerandaNewsRagamDPR RI : Kepariwisataan untuk Kesejahteraan Rakyat

DPR RI : Kepariwisataan untuk Kesejahteraan Rakyat

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Wakil Ketua Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI), Putu Supadma Rudana berpendapat, bahwa seluruh kegiatan pariwisata difungsikan untuk kesejahteraan rakyat.

Dalam plakat yang diunggah DPR RI melalui akun media sosial Twitter/X, Supadma mengatakan, sesungguhnya pariwisata harus ditingkatkan untuk kesejahteraan rakyat.

“Penguatan pariwisata penting untuk tingkatkan kesejahteraan masyarakat,” kata Supadma dalam keterangannya, seperti dikutip Holopis.com, pada Selasa (28/11).

Selain itu, Supadma menjelaskan, bahwasanya kepariwisataan bukan hanya melulu menyangkut tentang bisnis, melainkan juga untuk pemerataan pengembangan kapasitas serta kebahagiaan rakyat.

Penerbit Iklan Google Adsense

“Kepariwisataan bukan hanya bisnis semata, hanya untuk mengejar profit semata, tapi pariwisata adalah menyangkut bagaimana bisa memberikan pemerataan capacity building, dan kesejahteraan masyarakat,” jelasnya.

Lebih lanjut, dirinya juga menerangkan, bahwa terjalinnya kerjasama di bidang kepariwisataan akan berdampak pada keuntungan bagi masyarakat yang berada di pedesaan.

“Kerjasama dalam bidang kepariwisataan akan memberikan manfaat dan juga keuntungan kepada masyarakat yang ada di desa-desa,” terangnya.

Temukan kami juga di Google News

Baca Juga :

BERITA LAINNYA

Kementerian PPPA Akan Kawal Pengusutan Kasus Kasus Perundungan di Pesantren

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) menyayangkan dan mengutuk keras terjadinya kasus kekerasan di lingkup pondok pesantren hingga menyebabkan...

Hujan Deras, Turap Dinding Tol JORR Bintaro Longsor

HOLOPIS.COM, TANGSEL - Akibat hujan deras turap dinding di bantara ruas Tol JORR, di Jalan Mulia Bhakti, Bintaro, Pesanggrahan, Jakarta Selatan longsor, sekitar pukul...

Tahun Baru Islam Libur Nasional? Begini Ketentuannya

Biasanya, pemerintah menetapkan perayaan keagamaan seperti tahun baru Islam sebagai sebagai libur nasional. Lantas, apakah tahun baru Islam 1446 Hijriah masuk dalam daftar hari libur nasional?

Menag Ajak Umat Jadikan Tahun Baru Islam Semangat Hijrah

Menag mengajak untuk menjadikan semangat tahun baru ini sebagai inspirasi melakukan evaluasi dan perbaikan diri.

Rekomendasi Oleh-oleh di Jakarta Fair 2024 Untuk Dibawa Pulang

Jakarta Fair Kemayoran 2024 masih berlangsung, masih banyak yang bisa dikunjungi. Salah satunya, yakni oleh-oleh yang bisa didapatkan tanpa perlu jauh-jauh ke kota asalnya.

Puslabfor Masih Menyelidiki Kebakaran Revo Mall Bekasi

Bekasi,Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Untung Riswaji menyebutkan bahwa penyebab kebakaran Revo Mall yang terjadi pada Sabtu 22 Juni 2024 lalu belum diketahui,Untung juga menyebut...
Presiden dan Wakil Presiden Terpilih 2024 - 2029
Sudaryono

HOLOPIS FEEDS