Rabu, 2 Oktober 2024
Rabu, 2 Oktober 2024

Tag: Haji 2024

Menag Yaqut Janji Evaluasi Pelaksanaan Haji 2024

Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas menegaskan, bakal mengevaluasi pelaksanaan ibadah haji 2024, meskipun jemaah Indonesia telah melalui masa puncak haji dengan relatif lancar.

Jemaah Nafar Awal Hari Ini Tinggalkan Mina Sebelum Matahari Terbenam

“Sedangkan jemaah haji yang mengambil pilihan Nafar Tsani dapat meninggalkan Mina pada 13 Zulhijah,” terang Widi.

PPIH Merasa Sukses Percepat Mobilisasi Jemaah dari Arafah dan Muzdalifah ke Mina

Pergerakan jemaah haji Indonesia dari Muzdalifah ke Mina tahun ini berjalan sukses dan lancar. Seluruh jemaah haji Indonesia sudah berhasil diberangkatkan ke Mina hingga pukul 07.37 Waktu Arab Saudi, sebelum terik matahari.

Jaga Kesehatan, PPIH Imbau Jemaah Risti dan Lansia Badal Lontar Jumrah

Fase mabit (menginap) di Mina memasuki hari kedua. Jemaah haji Indonesia secara bergelombang melakukan lontar jumrah Ula, Wustha, dan Aqabah pada hari Tasyrik.

Jemaah Haji Diimbau Patuhi Waktu Lempar Jumroh

Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) telah menetapkan waktu lontar jumroh jemaah haji Indonesia tanggal 11 Zulhijah yaitu pukul 05.00 – 11.00 WAS, PUKUL 11.00 – 17.00 WAS, DAN PUKUL 17.00 – 00.00 WAS.

Fase Mabit di Mina, Menag Minta Petugas Siaga Bantu Jemaah

Menag Yaqut Cholil Qoumas bersyukur penyelenggaraan Wukuf di Arafah berjalan dengan baik dan lancar.

Kemenag Imbau Jemaah Haji Patuhi Waktu Lontar Jumrah

Setelah mabit di Muzdalifah, jemaah haji diberangkatkan ke Mina untuk selanjutnya kegiatan wajib haji, yaitu melontar jumrah.

Popular

BERITA TERBARU

Kunci Gitar Jangan Ya Dek – Ayu Ting Ting Chord

Penyanyi dangdut ternama, Ayu Ting Ting, kembali menunjukkan eksistensinya di dunia musik dengan merilis lagu terbarunya yang berjudul "Jangan Ya Dek".

Prabowo Subianto Wanti-Wanti Anggota DPR Jalankan Amanah Rakyat

Presiden Terpilih Prabowo Subianto mengucapkan selamat atas kepada para anggota DPR periode 2024-2029 yang baru saja dilantik

Penting! Ini 5 Efek Negatif Mandi di Malam Hari

Mandi merupakan kegiatan yang tak terpisahkan dari rutinitas harian kita. Namun, banyak orang yang lebih memilih untuk mandi di malam hari setelah beraktivitas seharian.

OJK Klaim Sektor Jasa Keuangan Tetap Terjaga Positif

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Mahendra Siregar mengklaim stabilitas sektor jasa keuangan tetap terjaga stabil dan pasar keuangan terus menunjukkan kinerja positif.