Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Datangi Basis PDIP di Sumut, Gibran : Silahturahmi dengan Warga Paling Penting

HOLOPIS.COM, SUMUT – Calon Wakil Presiden Republik Indonesia Gibran Rakabuming Raka didampingi adik iparnya Bobby Nasution memulai safari konsolidasinya ke daerah Sumatera Utara.

Gibran kali ini diketahui mendatangi daerah Dolok Sanggul di Humbang Hasundutan. Daerah itu pun diketahui saat ini masih menjadi basis suara dari PDIP.

Dalam kesempatan itu, Gibran pun menegaskan bahwa tujuan kedatangannya ke tempat tersebut adalah untuk menjalin silaturrahmi, sebab dirinya ingin selalu bisa bersua dan berdialog dengan masyarakat di manapun itu.

“Yang kita pengenkan adalah silaturahmi dengan warga, itu aja yang paling penting,” kata Gibran dalam pernyataannya yang dikutip Holopis.com, Sabtu (18/11).

Kemudian, Walikota Solo ini pun menegaskan, bahwa dirinya tidak ingin membuat perpecahan terhadap apapun dan siapapun, termasuk tudingan ingin memecah basis suara PDIP di daerah tersebut.

“Ini bukan masalah memecah suara atau gimana,” tegasnya.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

PSI Ledek PDIP : Frustasi Kalah Pilpres, Tantrum di PTUN Jakarta

Ketua DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Cheryl Tanzil mengingatkan agar PDIP menghormati putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait dengan hasil sengketa PHPU.

Timnas AMIN Dibubarkan, Cak Imin : Terima Kasih

Cak Imin menyampaikan ucapan terima kasih atas dedikasi dan kerja keras seluruh Tim Nasional Anies - Imin (Timnas AMIN) yang telah berjuang dalam pemenangan di Pilpres 2024.

PKS Siap Jika Diajak Masuk Pemerintahan Prabowo-Gibran

PKS akan melakukan upaya silaturrahmi dengan semua pihak, termasuk dengan Koalisi Indonesia Maju pasca Pilpres 2024.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru