Ternyata Ini Penyebab Seseorang Sering Mengigau

18 Shares

Beberapa jenis obat, seperti antidepresan, beta-blocker, prednisone, obat hormonal, kafein dalam dosis tinggi, dan obat penenang, dapat mempengaruhi kualitas tidur. Penggunaan obat tersebut bisa meningkatkan risiko terjadinya gangguan tidur, termasuk mengigau.

Selain faktor-faktor tersebut, kondisi kesehatan mental tertentu, konsumsi alkohol berlebihan, dan faktor keturunan juga dapat memperbesar kemungkinan seseorang mengalami mengigau.

- Advertisement -Hosting Terbaik

Cara Mengurangi Kebiasaan Mengigau
Jika mengigau terjadi terlalu sering, pasangan atau teman tidur mungkin akan merasa terganggu, dan kamu pun dapat merasa tidak nyaman atau malu. Untuk membantu menguranginya, kamu bisa melakukan beberapa langkah berikut:

  • Mengelola stres dengan cara yang sehat
  • Memastikan kebutuhan tidur terpenuhi setiap hari
  • Menerapkan pola makan seimbang
  • Mengurangi atau menghindari konsumsi alkohol
  • Mencoba meditasi atau yoga untuk membantu relaksasi

- Advertisement -
Ikuti kami di Google News lalu klik ikon bintang. Atau kamu juga bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapat update 10 berita pilihan redaksi dan breaking news.
18 Shares
💬 Memuat kolom komentar Facebook...
Cloud Startup - Bikin Website Kamu Makin Ngebut

Berita Terkait

Berita Terkait

Berita Terbaru

holopis