Senin, 30 September 2024
Senin, 30 September 2024

Tag: PPIH

PPIH : Bus Shalawat Tetap Beroperasi hingga Seluruh Jemaah Tinggalkan Mekkah

Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Daerah Kerja (Daker) Makkah memastikan layanan bus shalawat akan tetap beroperasi hingga seluruh jemaah haji 2024 M/1445 H meninggalkan Makkah.

Jangan Foto Sembarangan di Makam Rasulullah

Widi Dwinanda mengingatkan kepada para jemaah haji Indonesia yang masih di tanah suci, dan melakukan ziarah ke raudhah agar tidak melakukan pelanggaran kebijakan otoritas pemerintah Kerajaan Arab Saudi.

PPIH Fasilitasi Jemaah Sakit KKHI Ziarah ke Nabawi

Membawa jemaah tersebut berziarah ke Raudhah merupakan ikhtiar petugas melayani para tamu Allah memperoleh kesempatan beribadah dan berdoa di tempat mustajab tersebut.

PPIH Imbau Jemaah Utamakan Ziarah Raudhah

Widi menegaskan bahwa Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) pun telah mengimbau agar jemaah memprioritaskan ziarah Raudhah sebelum melakukan ziarah ke lokasi ziarah lainnya, seperti ke Masjid Kuba, Jabal Uhud, dan sebagainya.

PPIH Merasa Sukses Percepat Mobilisasi Jemaah dari Arafah dan Muzdalifah ke Mina

Pergerakan jemaah haji Indonesia dari Muzdalifah ke Mina tahun ini berjalan sukses dan lancar. Seluruh jemaah haji Indonesia sudah berhasil diberangkatkan ke Mina hingga pukul 07.37 Waktu Arab Saudi, sebelum terik matahari.

56 Ribu Lebih Jemaah Haji 2024 Tiba di Madinah

Kementerian Agama menyampaikan jemaah haji yang sudah tiba melalui Bandara Amir Muhammad Bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah, setidaknya, ada 56 ribu lebih jemaah haji Indonesia periode pemberangkatan 2024 telah mendarat di Madinah.

PPIH Madinah Intensifkan Persiapan Keberangkatan Jemaah ke Makkah

Jemaah haji gelombang pertama akan mulai didorong dari Madinah Al-Munawwarah ke Makkah Al-Mukarramah pada 20 Mei 2024. Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi Daerah Kerja (Daker) Madinah mengintensifkan persiapan pemberangkatan.

Popular

BERITA TERBARU

Bentuk Empati, TNI Beri Bantuan Warga Kampung Sambili yang Tengah Berduka

TNI terus aktif melakukan komunikasi sosial dengan warga Papua dengan berbagai tindakan nyata di lapangan.

Jokowi Klaim Penyelenggara MotoGP Mandalika Puas : Kita Memang Berbeda

Presiden Jokowi (Joko Widodo) mengaku puas dengan penyelenggaraan MotoGP di Indonesia dalam tiga tahun terakhir.

Habib Syakur Sayangkan Aksi Premanisme di Grand Kemang

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Inisiator Gerakan Nurani Kebangsaan (GNK) Habib...

Sering Ada Kulit Berlebih di Kuku? Ternyata Ini Penyebabnya

Kulit berlebih di sebelah kuku, atau yang biasa disebut cuticle, sering kali menjadi masalah bagi banyak orang. Sobt Holopis kemungkinan pernah mengalami masalah ini.