Rabu, 2 Oktober 2024
Rabu, 2 Oktober 2024

Tag: IKN Nusantara

Gibran Ogah Tempati Rumah di IKN

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Gibran Rakabuming Raka mengakui bahwa dirinya tidak berminat untuk tinggal di rumah dinas yang akan disediakan di IKN (Ibu Kota Nusantara). Pasalnya,...

Jokowi Lobi Presiden MBZ Bangun Pusat Keuangan di IKN

Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan Presiden Uni Emirat Arab (UEA), Mohamed bin Zayed Al Nahyan alias MBZ di Abu Dhabi, pada hari ini, Rabu 17 Juli 2024.

Rangkaian ART Akan Tiba di IKN Akhir Juli ini

Rangkaian Autonomous Rail Transit (ART) atau Trem Otonom dijadwalkan tiba di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada akhir Juli dan beroperasi pada Agustus 2024 mendatang, hal tersebut diutarakan langsung oleh Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi. 

Menteri Perhubungan Sudah Mulai Berdinas di IKN

HOLOPIS.COM, KALIMANTAN - Menteri Perhubungan (Menhub), Budi Karya Sumadi mulai berdinas di IKN sejak Kamis (11/7). Menhub menempati Rumah Tapak Jabatan Menteri (RTJM) yang...

Menjelang HUT RI, Satgas Beberkan Kesiapan Infrastruktur IKN

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Di masa akhir jabatannya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan memimpin langsung upacara peringatan HUT RI ke-79 di Ibu Kota Nusantara (IKN),...

TNI AU Bakal Diperkuat Radar Baru Produksi Perancis dan Ceko

TNI AU (Angkatan Udara) mengungkapkan bahwa wilayah udara Indonesia akan segera diperlengkapi radar yang lebih modern.

Jokowi Ogah Buru-Buru Keluarkan Keppres Pemindahan Ibu Kota

Presiden Jokowi (Joko Widodo) hingga saat ini belum bisa memastikan kapan dirinya akan mengeluarkan Keppres (Keputusan Presiden) mengenai pemindahan Ibu Kota ke IKN Nusantara.

Popular

BERITA TERBARU

KPK Harap RUU Perampasan Aset jadi Prioritas DPR Periode 2024-2029 

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berharap DPR RI periode 2024-2029 yang baru dilantik semakin memperkuat upaya pemberantasan korupsi. Salah satunya melalui fungsi legislasi. 

Link Twibbon Hari Batik Nasional 2024, Cakep untuk Sosmed

Setiap tanggal 2 Oktober, Indonesia merayakan Hari Batik Nasional, sebuah momen penting untuk mengapresiasi dan melestarikan salah satu warisan budaya yang paling berharga di negara ini.

IHSG Rawan Terkoreksi, Tapi Masih Bisa Ambil Cuan dari Saham Ini

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan bakal terkoreksi pada perdagangan hari ini, Rabu (2/10), melanjutkan kondisi fluktuatif yang berlangsung selama 2 hari terakhir.

Dortmund Bikin Celtic Babak Belur 7-1

Borussia Dortmund berhasil mengandaskan perlawanan Celtic di laga kedua fase grup Liga Champions 2024/2025. Tak main-main, Die Borussen menang dengan skor telak 7-1.