Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Tag: Ekonomi Indonesia

BPR Tutup Berjamaah, Pertanda Ekonomi Loyo?

Setidaknya sebanyak 12 Bank Perkreditan Rakyat (BPR) yang tutup berjamaah pada awal tahun 2024 ini. Hal ini tentu membawa kekhawatiran terkait kondisi perekonomian di dalam negeri.

BI Prediksi Ekonomi RI di 2024 Tumbuh 4,7 – 5,5 Persen

Bank Indonesia (BI) memprakirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia di penghujung tahun 2024 ini akan tumbuh di kisaran angka 4,7 hingga 5,5 persen.

ADB Proyeksi Ekonomi RI Bakal Capai 5 Persen di 2024-2025

Asian Development Bank (ADB) memproyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia mencapai 5 persen pada tahun 2024 dan 2025 tahun depan.

Wamenkeu Kasih Bukti Perekonomian Indonesia Kuat dan Stabil

Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu), Suahasil Nazara menyampaikan, bahwa perekonomian Indonesia mampu menahan dinamika global yang saat ini sedang mengalami turbulensi.

Surplus Neraca Dagang Era Jokowi Kurang Mantul

Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan neraca dagang Indonesia pada periode April 2024 kembali mencatatkan surplus sebesar 3,56 miliar dolar Amerika Serikat (AS).

Neraca Dagang RI Surplus 4 Tahun Beruntun, Nilainya Terkumpul 157,21 Miliar Dolar

Badan Pusat Statistik (BPS) memberikan kabar baik, dimana neraca dagang Indonesia pada periode April 2024 kembali mencatatkan surplus sebesar 3,56 miliar dolar Amerika Serikat (AS).

Popular

BERITA TERBARU

Lokasi Samsat Keliling di Jadetabek Hari Jumat 20 September

Lokasi Samsat Keliling di wilayah Jadetabek (Jakarta, Depok, Tangerang dan Bekasi), disiapkan Polda Metro Jaya di 14 lokasi, pada Jumat 20 September 2024.

SBY Main ke Rumah Prabowo, Diajak Ngopi Sambil Diskusi

Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berkunjung ke kediaman presiden terpilih Prabowo Subianto di Jl Kertanegara No. 4 Jakarta Selatan, Kamis (19/9).

Lokasi SIM Keliling Hari Jumat 20 September di Jakarta

Jadwal dan lokasi SIM Keliling di Jakarta, pada hari Jumat 20 September 2024 beroperasi di lima wilayah mulai pukul 08.00 – 14.00 WIB.

Indra Septiarman Sudah Ngaku Bunuh Nia

HOLOPPIS.COM, JAKARTA - Kapolres Padang Pariaman, AKBP Ahmad Faisol...