Sekolah yang Rampung Vaksinasi Guru, Siap Memulai Belajar Tatap Muka

JAKARTA, HOLOPIS.COM – Menteri pendidikan dan kebudayaan Nadiem Makarim menyatakan wewenang pembukaan sekolah tatap muka, sudah dilimpahkan langsung kepada pemerintah daerah sejak januari 2021.
Nadiem meminta kepada masyarakat agar menanyakan kapan sekolah dibuka kepada bupati, wali kota dan gubernur sebagai pimpinan pemerintah daerah.
kebijakan itu sudah ada ditangan pemerintah daerah, sehingga nadiem meminta pertanyaan tersebut tidak diarahkan kepada dirinya.
namun nadiem menegaskan sekitar juni-juli sekolah yang rampung vaksinasi guru, diharuskan membuka pembelajaran tatap muka meskipun hanya beberapa hari dalam seminggu.

Temukan kami di Google News, dan jangan lupa klik logo bintang untuk dapatkan update berita terbaru. Silakan follow juga WhatsApp Channnel untuk dapatkan 10 berita pilihan setiap hari dari tim redaksi.

Berita Lainnya

Presiden Republik Indonesia

BERITA TERBARU

Viral