JAKARTA, HOLOPIS.COM – Jaringan 5G di Indonesia sudah mulai digaungkan, para produsen Handphone (HP) juga berlomba keluarkan HP 5G. Tergoda untuk beli HP 5G, ini beberapa referensi HP 5G dengan harga terjangkau.
1. Poco M3 Pro 5G
HP dari Xiaomi ini bisa dibilang HP 5G termurah saat ini, dengan harga yang ditawarkan dibawah 3 juta. Poco M3 Pro 5G memiliki layar layar IPS 6,5 inch, dengan resolusi Full HD+ dan refresh rate 90inch.
HP ini disematkan chipset MediaTek Dimensity 700, dengan kapasitas baterai 5.000 mAh dengan fast charge 18W. Untuk kamera, ada satu kamera 8 MP dibagian depan dan ada tiga kamera dengan komposisi 48MP, 2 MP (makro), dan 2 MP (depth) dibagian belakang.
Harga Poco M3 Pro 5G :
– 4GB/64GB : Rp 2.599.000
– 6GB/128GB : Rp 2.899.000
Mau HP 5G Dengan Harga Terjangkau, Ini Pilihannya
Temukan kami di Google News, dan jangan lupa klik logo bintang untuk dapatkan update berita terbaru. Silakan follow juga WhatsApp Channnel untuk dapatkan 10 berita pilihan setiap hari dari tim redaksi.