Sabtu, 21 September 2024
Sabtu, 21 September 2024

Lalu Lintas Depan Gereja Katedral Ramai Lancar

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Kondisi lalu lintas (lalin) di depan Gereja Katedral, Jakarta terpantau ramai lancar.

Dipantau Holopis.com sekitar pukul 19.00 WIB atau menjelang upacara misa sesi kedua di Gereja Katedral, kepadatan arus lalin bersifat sementara.

Mengingat, pada waktu tersebut seiring dengan kedatangan para jemaat Gereja Katedral.

Jemaat Gereja Katedral Misa kedua
Kedataan Jemaat Gereja Katedral Misa kedua. [Foto : Ist/ACH]
Sebagai informasi, dari pengumuman pembicara Gereja Katedral mengabarkan bahwa fasilitas busway akan terus siap siaga melayani para jemaat Gereja Katedral.

Dikabarkan juga bahwa busway akan tersedia hingga pukul 24.00 WIB malam nanti.

Dengan begitu, para jemaat yang tak membawa kendaraan pribadi tak perlu khawatir tertinggal kendaraan umum.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Catat! Mulai Besok Tarif Tol Dalam Kota Jakarta Naik Jadi Segini…

Tarif tol dalam kota Jakarta akan dilakuka penyesuaian alias naik, yang berlaku mulai tanggal 22 September 2024 pukul 00.00 WIB. Besaran kenaikan tarif, berkisar Rp 500 hingga Rp 1500.

Tips Selamatkan Diri dari Banjir Bandang

Banjir bandang adalah salah satu bencana alam yang dapat terjadi secara tiba-tiba dan memiliki dampak yang sangat merusak.

PT KAI Berikan Diskon Tiket 20% di Acara LPS Travel Fair 2024

HOLOPIS.COM, JAKARTA - PT Kereta Api Indonesia atau KAI...
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru