Sabtu, 21 September 2024
Sabtu, 21 September 2024

20 Orang Tewas Setelah Israel Melakukan Serangan Udara Di Gaza

JAKARTA, HOLOPIS.COM – Setidaknya 20 orang tewas setelah Israel melakukan serangan udara di Gaza. Serangan tersebut merupakan respons setelah milisi Hamas menembakkan roket dari basis mereka yang menyasar ke Yerusalem.

Tembakan itu terjadi beberapa menit setelah ultimatum yang diberikan kepada pasukan Israel tak digubris.
Pihak berwenang gaza mengatakan korban tewas termasuk sembilan anak-anak dan seorang komandan senior Hamas, sementara 65 lainnya terluka.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Kunjungan Kerja Prabowo ke Filipina

Menteri Pertahanan RI yang sekaligus presiden terpilih, Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Filipina bertemu Presiden Filipina Ferdinand Romualdez Marcos Jr., di Istana Malacanang, Manila, Jumat (20/9).

Tema Hari Perdamaian Internasional 2024 : Membangun Budaya Damai

Hari Perdamaian Internasional yang diperingati setiap tanggal 21 September setiap tahunnya menjadi momen refleksi bagi seluruh umat manusia untuk mengupayakan perdamaian dunia.

Donald Trump Akan Salahkan Rakyat Yahudi Jika Ia Kalah Pilpres AS 2024

Mantan Presiden Amerika Serikat yang juga sekaligus kandidat Presiden dari Partai Republik Donald Trump mengatakan bahwa pemilih Yahudi – Ameirka Serikat akan ikut disalahkan jika ia tidak berhasil memenangkan pemilu 5 November mendatang.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru