Pun, untuk pengelolaan TOD, sebaiknya pakai mekanisme revenue sharing, audit independen, dan transparansi kontrak. Harapannya agar nilai kenaikan lahan (value capture) bisa kembali ke publik. Begitu juga tansfer teknologi dan keterlibatan SDM lokal juga wajib diperkuat.
“TOD harus inklusif, bukan semata komersial. Harus ada pengawasan agar proyek ini tetap berdaulat, efisien, dan memberi manfaat ekonomi luas bagi rakyat,” tutur politikus PKS itu.
- Advertisement -


