JAKARTA – Sejumlah murid SD di kota Depok, menyambut gembira program Makan Bergizi Gratis yang diinisiasi oleh Presiden Prabowo Subianto. Bahkan, untuk mengucapkan terimakasih ada yang menuliskan pesan di secarik kertas. Kertas tersebut, diletakan dalam ompreng atau wadah yang digunakan untuk Makan Bergizi Gratis.
Baca juga :
- Prabowo Tetap Lanjutkan Aksesi OECD Meski Indonesia Sudah Gabung BRICS
- Diluncurkan 24 Februari 2025, Ternyata Begini Arti Nama Danantara
- Eksportir Tak Patuh Aturan Baru DHE SDA, Siap-siap Gak Bisa Ekspor
- Prabowo Bakal Luncurkan BPI Danantara 24 Februari 2025
- Kebijakan DHE SDA Berlaku 1 Maret, Devisa Bisa Capai USD 100 Miliar