Kamis, 19 September 2024
Kamis, 19 September 2024

Tecno Pova 6 Pro 5G Punya Fitur Game Space, Cocok Buat Para Gamers

Daftar Isi :

Harga

Tecno Pova 6 Pro 5G sudah tersedia di pasaran pada bulan Agustus 2024 dalam warna Comet Green (Hijau) dan Meteorite Grey (Hitam). Hanya ada satu varian RAM/storage yang tersedia, yaitu 12GB/256GB yang dijual dengan harga Rp 3.299.000.

Game Space

Tecno Pova 6 Pro 5G juga dilengkapi software yang mendukung pengalaman gaming, yaitu Game Space. Dengan Game Space, pengguna dapat memblokir notifikasi yang mengganggu, mengontrol penggunaan data, dan memantau suhu perangkat untuk memastikan performa tetap stabil.

Fitur lain yang menjadi andalan adalah “Ultra Game Mode,” yang dirancang khusus untuk para gamers yang serius. Mode ini mengoptimalkan alokasi sumber daya sistem untuk permainan, memberikan frame rate yang lebih tinggi, serta mengurangi latency input sehingga respons permainan menjadi lebih cepat.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Nubia V60 Design, Ponsel Harga Sejutaan dengan Tampilan Ciamik

ZTE Indonesia akhirnya resmi meluncurkan Nubia V60 Design. Ponsel ini akan meramaikan pasar smartphone entry-level dengan harga Rp 1 jutaan di Tanah Air.

Ini Daftar iPhone yang Dapat Update iOS 18

Apple resmi merilis sistem operasi iOS 18 pada Senin (16/9), dengan menghadirkan fitur-fitur terbaru. Tapi perlu dicatat, sebelum melakukan update Sobat Holopis perlu memastikan apakah iPhone yang dimiliki mendukung pembaruan atau tidak.

Redmi Note 14 Series Bakal Hadir Dengan Bodi Tahan Banting

Anak perusahaan Xiaomi, Redmi dikabarkan bakal mrilis smartphone kelas menengah atau mid-range mereka, yakni Redmi Note 14 series pada tahun ini. Smartphone ini disebut bakal hadir dengan sejumlah seri, yakni Redmi Note 14, Redmi Note 14 Pro, dan Redmi Note 14 Pro+.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru