Cuaca Jakarta Hari Minggu 14 Juli 2024 Bakal Cerah Berawan

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika atau BMKG merilis prakiraan terkini perihal cuaca Jakarta pada hari ini, Minggu 14 Juli 2024.

Menurut prakiraan BMKG, cuaca empat wilayah di DKI Jakarta cerah berawan pada Minggu pagi, yaitu Jakarta Pusat, Jakarta Barat, Jakarta Timur dan Jakarta Selatan.

Sementara itu, dari laman resmi BMKG juga mencatat dua wilayah di Jakarta diprediksi cerah pada Minggu pagi yakni Jakarta Utara dan Kabupaten Kepulauan Seribu.

Kemudian pada Minggu siang, cuaca cerah berawan terjadi di Jakarta Barat, Jakarta Selatan dan Jakarta Timur.

Untuk Jakarta Pusat, Jakarta Utara dan Kabupaten Kepulauan Seribu kondisi cuaca pada Minggu siang diperkirakan cerah sehingga cocok untuk beraktivitas di luar ruangan.

Cuaca cerah juga diprediksi berlanjut di malam hari, dimana menurut prakiraan BMKG, cuaca cerah bahkan bakal berlanjut hingga dini hari keesokan harinya, Senin (15/7) dinihari di seluruh wilayah di DKI Jakarta.

Sementara untuk suhu di DKI Jakarta diperkirakan berkisar antara 22 hingga 31 derajat celsius, dengan kelembaban udara berkisar antara 50 hingga 85 persen.

Berikut prakiraan lengkap cuaca Jakarta hari ini :

Jakarta Barat
Pagi : cerah berawan
Siang : cerah berawan
Malam : cerah
Dini hari : cerah

Jakarta Pusat
Pagi : cerah berawan
Siang : cerah
Malam : cerah
Dini hari : cerah

Jakarta Selatan
Pagi : cerah berawan
Siang : cerah berawan
Malam : cerah
Dini hari : cerah

Jakarta Timur
Pagi : cerah berawan
Siang : cerah berawan
Malam : cerah
Dini hari : cerah

Jakarta Utara
Pagi : cerah
Siang : cerah
Malam : cerah
Dini hari : cerah

Kepulauan Seribu
Pagi : cerah
Siang : cerah
Malam : cerah
Dini hari : cerah

Ruang Mula

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Ibu Hamil Delapan Bulan Bisa Kok Naik Pesawat, Begini Caranya

Di Indonesia, syarat dan ketentuan untuk ibu hamil yang ingin naik pesawat telah diatur oleh berbagai maskapai penerbangan.

Pesawat Jet Berpenumpang Sukses Mendarat Perdana di Bandara IKN

Pendaratan perdana pesawat jet berpenumpang di Bandara IKN Nusantara, Kalimantan Timur, berlangsung mulus dan selamat pada hari Kamis (12/9).

Diserang Hacker, Indodax Tebar Duit Rp 3 Juta Tiap 1 Jam

Platform trading kripto, Indodax, tengah menjadi sasaran para hacker. Hal tersebut berdasarkan laporan yang dibagikan oleh Cyvers Alert.
Prabowo Gibran 2024 - 2029

Berita Terbaru