Badiklat Kemhan Gelar Studi Lapangan di Pemkab Sumedang

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Pusdiklat Jemenhan Badiklat Kemhan menyelenggarakan kegiatan Studi Lapangan ke Pemerintah Kabupaten Sumedang Jawa Barat, pada Selasa 25 Juni 2024. Kegiatan ini diikuti oleh Peserta Pelatihan Kepemimpinan Pengawas Kemhan TA. 2024

Kegiatan Studi Lapangan tersebut dipimpin langsung oleh Kapusdiklat Jemenhan Badiklat Kemhan, Brigjen TNI Wasono beserta pendamping akademis dan pelaksana.

Pelaksanaan Studi lapangan ini pada dasarnya bertujuan untuk menambah wawasan, pengetahuan dan pengalaman peserta secara langsung dari daerah lain yang berhasil dalam melaksanakan program unggulan organisasi.

Kapusdiklat Jemenhan Badiklat Kemhan, Brigjen TNI Wasono yang saat itu memimpin langsung studi lapangan itu berharap agar setelahnya para peserta dapat mengembangkan kemampuan dalam mengidentifikasi area perubahan, mempelajari inovasi pada lokus studi lapangan.

“Peserta juga mempelajari inovasi pada lokus studi lapangan, mengadopsi dan mengadaptasi keunggulan organisasi yang memiliki best practice pada pengelolaan program kegiatan. Sehingga mampu memberikan inspirasi untuk mengembangkan ide-ide perubahan yang akan diterapkan pada unit organisasinya masing-masing,” harap Wasono, seperti dikutip Holopis.com, Selasa (25/6).

Khoirudin Ainun Najib

Share
Published by
Khoirudin Ainun Najib

Recent Posts

RESEP : Soto Madura, Maknyus Dimakan Saat Dingin

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Resep kuliner kali ini ada Soto Madura, yang tentunya lezat dan nikmat.…

9 menit ago

Guru Besar IPB Yakin Program Makan bergizi Prabowo Bisa Berjalan Mulus

Guru Besar Institut Pertanian Bogor (IPB), Rachmat Pambudy meyakini program makan bergizi yang bakal terlaksana…

24 menit ago

Viral Password Pusat Data Nasional Pakai Admin#1234

Di X atau sebelumnya Twitter, ramai bahasan mengenai awal mula jebolnya Pusat Data Nasional yang…

39 menit ago

Menko PMK Nilai Banyak Perbaikan dari Murur sampai Tata Kelola Dam Haji 2024

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengapresiasi kesuksesan penyelenggaraan ibadah…

54 menit ago

IHSG Gacor Jelang Akhir Pekan, Didorong Saham-saham Teknologi

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat pada perdagangan jelang akhir pekan ini, Jumat (5/7).

1 jam ago

Lah, Muhammad Fardhana Minta Balik Seserahan Pertunangan ke Ayu Ting Ting

Ayu Ting Ting resmi menyudahi pertunangannya dengan Muhammad Fardhana pada akhir Juni 2024 silam. Meski…

1 jam ago