BerandaNewsRagamPolisi Rilis Data Korban Meninggal Kecelakaan Cikampek, Ini Daftarnya

Polisi Rilis Data Korban Meninggal Kecelakaan Cikampek, Ini Daftarnya

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Pihak kepolisian akhirnya merampungkan hasil identifikasi 12 orang korban meninggal dunia saat kecelakaan maut di Km 58 Tol Cikampek.

Kapusdokkes Irjen Asep Hendradiana menjelaskan, pemeriksaan 12 korban yang hangus terbakar itu pun didapatkan dari hasil pemeriksaan post morthem dan anthe morthem.

“Polri telah memeriksa 12 jenazah korban kecelakaan yang terdiri dari 7 jenazah laki-laki dan 5 jenazah perempuan,” kata Asep Hendradiana dalam keterangannya yang dikutip Holopis.com, Senin (15/4).

Berikut data korban kecelakaan:

Penerbit Iklan Google Adsense

1. Najwa Ghefira, perempuan usia 21 tahun
2. Eva Daniawati, perempuan usia 30 tahun, asal Kabupaten Kuningan
3. Sendi Handian, laki-laki usia 18 tahun, Asal Kabupaten Ciamis
4. Aisya Hasna Humaira, perempuan Usia 18 tahun, asal Kabupaten Bogor
5. Azfar Waldan Rabbani, laki-laki usia 14 Tahun, asal Kota Depok
6. Ukar Karmana (sopir GranMax), laki-laki usia 55 tahun, asal Kabupaten Ciamis
7. Zihan Windiansyah, laki-laki usia 25 tahun, asal Kabupaten Ciamis
8. Jasmine Mufidah Zulfa, perempuan usia 10 tahun, asal Kota Depok
9. Nina Kania, perempuan usia 31 tahun asal Kabupaten Ciamis
10. Ahim Romansah, laki-laki usia 38 tahun, asal Kabupaten Ciamis
11. Rizki Prastya, laki-laki usia 22 Tahun, asal Kabupaten Clamis
12. Muhamad Nurzaki, laki-laki usia 21 tahun asal Kabupaten Ciamis

Temukan kami juga di Google News
BERITA LAINNYA

Banjir Rendam Pemukiman Warga Di Kabupaten Sidenreng Rappang

Bencana banjir melanda sejumlah pemukiman warga yang ada di Kabupaten Sidenreng Rappang, Provinsi Sulawesi Selatan.

Stasiun MRT Glodok – Kota Telah Terhubung

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Proyek pembangunan stasiun bawah tanah MRT Jakarta semakin dikebut. Teranyar Stasiun Glodok dan Kota kini telah terhubung.  Corporate Secretary Division Head PT...

Edward Hutahaean Divonis 5 Tahun Bui dan Bayar Uang Pengganti 1 Juta  Dolar AS

Majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat menjatuhkan hukuman lima tahun penjara dan denda Rp 120 juta subsider 6 bulan kurungan terhadap terdakwa Naek Parulian Washington Hutahaean alias Edward Hutahaean. 

Pejabat Kominfo Undur Diri Usai PDNS Kena Serangan Ransomware

Direktur Jenderal (Dirjen) Aplikasi Informatika (Aptika) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Semuel Abrijani Pangerapan menyatakan, bahwa dirinya sudah mengundurkan diri dari jabatannya tersebut.

Dipecat Gegara Kasus Asusila, Ternyata Istri Hasyim Asyari Bukan Orang Sembarangan

Hasyim Asyari resmi dijatuhi vonis pemecatan sebagai ketua KPU RI oleh DKPP (Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu) atas pelanggaran berat kode etik karena kasus asusila.

Cek Lokasi SIM Keliling Hari Kamis 4 Juli di Jakarta

Jadwal dan lokasi layanan SIM Keliling di Jakarta, pada hari Kamis 4 Juli 2024 beroperasi di lima wilayah mulai pukul 08.00 – 14.00 WIB.
Presiden dan Wakil Presiden Terpilih 2024 - 2029
Sudaryono

HOLOPIS FEEDS