yandex
Rabu, 8 Januari 2025

Lirik Lagu Bertahan – Five Minutes

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Lagu berjudul Bertahan merupakan salah satu lantunan hits milik grup band kenamaan Indonesia, Five Minutes.

Lagu Bertahan itu sendiri dirilis pada tahun 2007, yang merupakan salah satu lantunan dari album Rockmantic.

Ada pun makna dari lagu Bertahan tersebut yakni menceritakan mengenai seorang lelaki yang bertahan sedemikian rupa untuk mempertahankan seseorang yang didambanya.

Berikut ini lirik lagu Bertahan – Five Minutes

Tak pernah terbayangkan
Ku miliki wanita
Seperti dirimu

Tak pernah terfikirkan
Kau kan pergi dariku
Pergi tinggalkanku

Ku coba tuk bertahan
Dalam kisah ini
Tak bisakah sejenak
Kau jangan pergi

Tak pernah terbayangkan
Ku miliki wanita
Secantik dirimu

Tak mungkin kulakukan
Kesalahan yang membuatmu
Pergi tinggalkanku oh

Ku coba tuk bertahan
Dalam kisah ini
Tak bisakah sejenak
Kau jangan pergi

Cobalah tuk bertahan
Pahami hatiku
Haruskah ku meminta
Kau jangan pergi ho oh ho o

Ku coba tuk bertahan
Dalam kisah ini
Tak bisakah sejenak
Kau jangan pergi

Cobalah tuk bertahan
Pahami hatiku
Haruskah ku meminta
Kau jangan pergi

Ku coba tuk bertahan
Dalam kisah ini
Tak bisakah sejenak
Kau jangan pergi

Cobalah tuk bertahan
Pahami hatiku
Haruskah ku meminta
Kau jangan pergi

Temukan kami di Google News, dan jangan lupa klik logo bintang untuk dapatkan update berita terbaru. Silakan follow juga WhatsApp Channnel untuk dapatkan 10 berita pilihan setiap hari dari tim redaksi.

Berita Lainnya

BERITA TERBARU

Viral