BerandaNewsRagamPenjaga Sekolah SMAN 6 Jakarta Tewas Saat Padamkan Kebakaran

Penjaga Sekolah SMAN 6 Jakarta Tewas Saat Padamkan Kebakaran

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Kebakaran melanda SMAN 6 Jakarta, pada Jumat 29 September 2023, yang mengakibatkan penjaga sekolah bernama Cecep Kohar tewas.

Menurut informasi Perwira Piket Gulkarmat Jakarta Selatan, Suhudi mengatakan korban tewas dikarenakan banyak menghirup asap.

“Namun, korban terlalu banyak menghirup asap sampai tidak sadarkan diri, kemudian korban dilarikan ke rumah sakit. Pihak rumah sakit menyatakan korban meninggal dunia,” jelasnya dalam keterangan yang dikutip Holopis.com, Jumat (29/9).

Peristiwa tersebut, berawal dari suara ledakan yang berasal dari ruang panel. Saat itu, penjaga sekolah langsung mencoba memadamkan api menggunakan alat pemadam ringan (apar) di ruang guru.

Penerbit Iklan Google Adsense

Setelah menerima laporan terjadinya kebakaran, satu unit mobil pemadam tiba. Kebakaran tersebut, bisa dipadamkan sekitar pukul 09.20 WIB.

Temukan kami juga di Google News
BERITA LAINNYA

Ada Mokoland Show di Mal Ciputra Jakarta, Cocok Buat Isi Liburan Sekolah

Untuk menghibur pengunjung khususnya anak-anak yang sedang libur sekolah, Mal Ciputra Jakarta bekerjasama dengan PT Adinata Melodi Kreasi selaku pemegang lisensi Disney pertama di Indonesia menggelar acara Mokoland

Banjir Rendam Pemukiman Warga Di Kabupaten Sidenreng Rappang

Bencana banjir melanda sejumlah pemukiman warga yang ada di Kabupaten Sidenreng Rappang, Provinsi Sulawesi Selatan.

Stasiun MRT Glodok – Kota Telah Terhubung

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Proyek pembangunan stasiun bawah tanah MRT Jakarta semakin dikebut. Teranyar Stasiun Glodok dan Kota kini telah terhubung.  Corporate Secretary Division Head PT...

Edward Hutahaean Divonis 5 Tahun Bui dan Bayar Uang Pengganti 1 Juta  Dolar AS

Majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat menjatuhkan hukuman lima tahun penjara dan denda Rp 120 juta subsider 6 bulan kurungan terhadap terdakwa Naek Parulian Washington Hutahaean alias Edward Hutahaean. 

Pejabat Kominfo Undur Diri Usai PDNS Kena Serangan Ransomware

Direktur Jenderal (Dirjen) Aplikasi Informatika (Aptika) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Semuel Abrijani Pangerapan menyatakan, bahwa dirinya sudah mengundurkan diri dari jabatannya tersebut.

Dipecat Gegara Kasus Asusila, Ternyata Istri Hasyim Asyari Bukan Orang Sembarangan

Hasyim Asyari resmi dijatuhi vonis pemecatan sebagai ketua KPU RI oleh DKPP (Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu) atas pelanggaran berat kode etik karena kasus asusila.
Presiden dan Wakil Presiden Terpilih 2024 - 2029
Sudaryono

HOLOPIS FEEDS