Sabtu, 21 September 2024
Sabtu, 21 September 2024

Prediksi Susunan Pemain Brentford vs Arsenal di Carabao Cup

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Laga Brentford vs Arsenal akan tersaji di fase awal Carabao Cup 2023/2024. Berikut ini prediksi daftar susunan pemainnya.

Pertandingan Brentford vs Arsenal itu sendiri akan digelar di Gtech Community Stadium, Kamis (28/9) pukul 01.45 WIB.

Perlu diketahui, bahwa Arsenal sejatinya kurang memiliki rekor baik berlaga di kompetisi Carabao Cup. Terakhir pada musim lalu, The Gunners tersingkir di fase awal.

Selain itu, Arsenal juga diyakini tak akan menurunkan skuad terbaiknya pada laga melawan Brentford nanti. Selain faktor badai cedera, The Gunners juga tengah fokus di kompetisi Liga Inggris dan Liga Champions.

Meski begitu, kedalaman skuad Arsenal tetap lebih mempuni ketimbang Brentford, sehingga peluang The Gunners menang tetap besar.

Prediksi Susunan Pemain Brentford vs Arsenal

  • Brentford : Thomas (GK), Hickey, Ajer, Zanka, Roerslev, Ghoddos, Janelt, Onyeka, Wissa, Potter, Maupay
  • Arsenal : Ramsdale, Cedric, Saliba, Kiwior, Tomiyasu, Havertz, Jorginho, Elneny, Nelson, Rowe, Nketiah.
Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

China Open 2024 : Fajar/Rian Diganyang Malaysia!

Pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto harus terhenti langkahnya pada perempat final China Open 2024, usai takul di tangan wakil Malaysia Ong Yew Sin/Teo Ee Yi.

Jack Miller Balapan di MotoGP 2025 Bersama Pramac Pakai Motor Yamaha

Jack Miller akan ikut dalam balapan MotoGP 2025, setelah resmi menandatangani kontrak dengan tim Pramac Racing Yamaha. Durasi kontrak yang ditawarkan, yakni selama satu musim.

China Open 2024 : Jonatan Christie Tembus ke Semifinal Usai Sikat si Kuda Hitam

Jonatan Christie berhasil melangkah ke babak semifinal China Open 2024, usai sukses mengandaskan perlawanan si kuda hitam asal tuan rumah Lei Lan Xi di babak perempat final.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru