Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

KPU Pastikan Kecurangan Pemilu Sudah Diantisipasi

“Apakah besok akan ada kecurangan, kita sudah 5 kali pemilu, curang terus. Tetapi beda, yang curang itu sekarang itu adalah peserta pemilu sendiri, bukan pemerintah. Dan KPU itu bukan pemerintah, kalau KPU salah apa-apa yang disalahkan pemerintah,” tandasnya.

Insiden kecurangan yang masih berpotensi terjadi itu menurut Mahfud MD akan bisa diatasi jika para hakim di majelis Mahkamah Konstitusi (MK) tetap menjaga integritasnya.

“(Kecurangan) itu akan terjadi, percaya sama saya. Makanya kita membentuk Mahkamah Konstitusi, MK juga harus terbuka dan independen, karena kalau keputusannya tidak terbuka dan independen, maka akan jadi masalah politik yang sangat besar,” tuturnya.

Oleh sebab itu, menjaga dan memastikan Pemilu 2024 berjalan dengan baik, lancar, jujur, adil dan sukses adalah tugas semua pihak, baik masyarakat, elite politik, penyelenggara pemilu, majelis hakim Mahkamah Konstitusi hingga pemerintah.

“Maka kita sekarang harus menjaga pemilu yang lebih demokratis, pemilu itu pertaruhan kita bagi masa depan bangsa ini,” pungkasnya.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Ferry Koto Puji Gielbran Masuk PKB, Sindir Anies Baswedan

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Influencer Ferry Koto memberikan reaksi positif...

SBY Main ke Rumah Prabowo, Diajak Ngopi Sambil Diskusi

Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berkunjung ke kediaman presiden terpilih Prabowo Subianto di Jl Kertanegara No. 4 Jakarta Selatan, Kamis (19/9).

Indra Septiarman Sudah Ngaku Bunuh Nia

HOLOPPIS.COM, JAKARTA - Kapolres Padang Pariaman, AKBP Ahmad Faisol...
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru