Selasa, 24 Desember 2024
Marry Christmas 2024

Ternyata Madu Banyak Manfaatnya Loh, Ini Salah Satunya…

Membantu Proses Penyembuhan Luka
Madu sangat efektif untuk proses penyembuhan luka. Kandungan madu dapat membantu menyingkirkan jaringan yang mati, sekaligus membunuh bakteri pada luka.

Tak hanya itu, madu juga dapat merangsang pembentukan kulit baru untuk menutup luka.

Jenis-jenis luka yang dapat disembuhkan madu anatara lain bekas luka gigitan nyamuk, luka diabeter, luka bakar, dll.

Menjaga Kesehatan Pencernaan
Bagi anda yang selalu bermasalah di pencernaan, madu bisa menjadi solusinya. Menurut sejumlah penelitian, madu merupakan prebiotik yang dapat mendukung pertumbuhan bakteri baik di dalam usus anda.

Ini berarti, madu dapat menjaga sistem pencernaan jika rutin dikonsumsi.

Wah, ternyata banyak sekali ya manfaat kesehatan madu. Sobat holopis sudah konsumsi madu belum hari ini?

Temukan kami di Google News, dan jangan lupa klik logo bintang untuk dapatkan update berita terbaru. Silakan follow juga WhatsApp Channnel untuk dapatkan 10 berita pilihan setiap hari dari tim redaksi.