yandex
Sabtu, 4 Januari 2025

Terus Meningkat, Singapura Laporkan 170 Kasus Baru

JAKARTA, HOLOPIS.COM – Singapura melaporkan 341 kasus baru Covid-19, termasuk 153 kasus infeksi yang diimpor.

Satu kasus fatal, menambah jumlah kematian negara tersebut sebanyak 826, demikian menurut data dari website Kementrian Kesehatan Singapura (MOH).

Secara terpisah, MOH juga mengumumkan 170 kasus baru Omicron di Singapura.

MOH
Tangkapan layar website Kementrian Kesehatan Singapura (MOH).

Perkembangan infeksi perminggu berada di 0.71. yang merupakan peningkatan dari peningkatan infeksi sebelumnya di angka 0.67.

Terhitung hingga Rabu (29/11), Singapura telah mencatat 278.750 kasus COVID-19 sejak awal pandemi pada tahun 2020.

Saat ini sebanyak 83% masyarat Singapura telah divaksinasi secara penuh.

Temukan kami di Google News, dan jangan lupa klik logo bintang untuk dapatkan update berita terbaru. Silakan follow juga WhatsApp Channnel untuk dapatkan 10 berita pilihan setiap hari dari tim redaksi.