Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Pemerintah Wacanakan Masuk Mall Harus Sudah Di vaksinasi Dan Tes PCR

JAKARTA, HOLOPIS.COM- Pemerintah saat ini sedang menggencarkan proses trasing penyebaran COVID-19 di ruang ruang publik. Bahkan, saat ini sedang dilakukan persiapan menjelang pembukaan mall di masa perpanjangan PPKM

Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan pemerintah akan melakukan peningkatan terhadap aplikasi PeduliLindungi untuk melakukan proses trasing tersebut.

“Terkait dengan tracing ini akan mengoptimalkan digital tracing yaitu sistem aplikasi PeduliLindungi ini akan di-upgrade untuk integrasikan untuk melakukan skrining di mall ataupun di Merchant, ” kata Airlangga dalam keterangannya, Minggu (25/7).

Ketua Umum Partai Golkar ini juga mengatakan bahwa sistem tersebut akan dihubungkan Kemenkominfo dengan Kementerian Kesehatan untuk mengetahui kondisi orang saat berada di ruang publik tersebut. Sehingga, angka penyebaran COVID-19 diharapkan bisa terus ditekan.

“Karena ini akan dihubungkan dengan sistem di Kementerian Kesehatan dan kominfo menggunakan QR pun bisa menscreen mereka yang sudah tervaksinasi dan juga yang sudah dites pcr. Ini diharapkan pada saat nanti akan ada pembukaan di tempat-tempat umum diharapkan program ini bisa go live bisa disiapkan, ” paparnya.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Perry Warjiyo Kembali Jabat Ketum ISEI

Perry Warjiyo kembali menjabat sebagai Ketua Umum (Ketum) Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) untuk periode 2024-2027. Ia terpilih secara aklamasi dalam Kongres ISEI XXII 2024 yang berlangsung di Surakarta, Jawa Tengah.

Cerita Nur Fatia, Difabel Bergelar Sarjana yang Berhasil Masuk Polisi

Sekolah Polisi Wanita atau Sepolwan Lemdiklat Polri sangat bangga memiliki siswi bernama Nur Fatia Azzahra yang bergelar sarjana psikologi, dengan nilai IPK 3,56.

RESEP : Telur Ceplok Setengah Matang, Nikmat dan Menyehatkan

Meskipun terkesan sederhana, namun telur celpok setengah matang memiliki banyak manfaat baik untuk tubuh. S
Prabowo Gibran 2024 - 2029
[adrotate banner="1"]

Berita Terbaru