Senin, 30 September 2024
Senin, 30 September 2024

Tag: Kementerian Perindustrian

Sri Mulyani Enggan Tanggapi Sentilan Menperin : Lagi Mikir APBN

Menteri Keuangan (Menkeu) RI, Sri Mulyani Indrawati nampaknya masih enggan untuk menanggapi sentilan Menteri Perindustrian (Menperin), Agus Gumiwang Kartasasmita terkait kebijakan kepabeanan.

Menperin Sentil Sri Mulyani yang Tak Konsisten Buat Kebijakan

Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita melontarkan sindiran kepada Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati yang disebut tak konsisten dalam membuat kebijakan.

PT Kalmed Dikunjungi P3DN Usai Sabet Juala 1 Produsen Industri Besar

PT Kalmed Manufaktur Indonesia mendapat kunjungan dari Tim Penilaian P3DN (Program Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri) Kementerian Perindustrian Republik Indonesia.

Kemenperin dan Kemendag Saling Serang Buntut Kontainer Numpuk di Pelabuhan

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) dan Kementerian Perdagangan (Kemendag) nampaknya sama-sama tak mau disalahkan atas penumpukan 26.145 kontainer di sejumlah pelabuhan yang beberapa waktu lalu menjadi sorotan Presiden Joko WIdodo (Jokowi).

Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Tutup, Begini Nasib Karyawannya

Setelah memutuskan menutup operasional pabrik Bata di Purwakarta, sejumlah karyawan akan dialihkan ke pabrik sepatu lain di Purwakarta.

Pemerintah Resmi Batasi Impor Produk Elektronik

Pemerintah melalui Kementerian Perindustrian (Kemenperin) telah resmi menerbitkan regulasi terkait pembatasan impor produk elektronik, seperti AC, TV, mesin cuci hingga laptop.

Sektor Manufaktur RI Diklaim Selamat dari Krisis Ekonomi 2023

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menilai industri pengolahan atau manufaktur mencatatkan kinerja positif hingga mampu berkontribusi terhadap pertumbuhan produk domestik bruto (PDB). Menteri Perindustrian...

Popular

BERITA TERBARU

Pemerintah Kaji Penerapan Pita Cukai Digital

Pemerintah melalui Ditjen Bea dan Cukai (DJBC) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) tengah mengkaji terkait rencana penerapan pita cukai digital sebagai pengganti pita cukai konvensional.

Bikin Jokowi Semringah, 3.000 Kru MotoGP 2024 Mandalika Full Warga Lokal

Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menyaksikan secara langsung ajang balap motor dunia MotoGP 2024 di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB).

Dua Wanita Diduga Aniaya Pengunjung Kafe di Karawang, Korban Lapor Polisi

HOLOPIS.COM, KARAWANG – Seorang wanita berinisial SN (29), warga...

PM Inggris Keir Starmer Malah Terbayang ‘Sosis’ Saat Bela Gaza dari Israel

Perdana Menteri Inggris, Keir Starmer mengutuk kekerasan Israel dan menuntut agar gencatan senjata di Gaza cepat dilakukan.