Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Tag: Bahlil Lahadalia

RI Bakal Kuasai 61 Persen Saham, Bahlil : Freeport Bukan Lagi Milik Orang Lain

Menteri Investasi, Bahlil Lahadalia menyampaikan, bahwa Indonesia akan menambah kepemilikan saham di perusahaan tambang PT Freeport Indonesia (PTFI) menjadi sebesar 61 persen.

KPK Usut Dugaan Cawe-cawe Izin Usaha Tambang Malut Lewat Anak Buah Bahlil

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menduga Direktur Hilirisasi bidang Mineral dan Batubara Kementerian Investasi/BKPM, Hasyim Daeng Barang mengetahui atau terlibat praktik rasuah...

Rasuah Izin Tambang di Malut, Menteri Bahlil Lahadalia Berpeluang Diperiksa KPK

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bakal memanggil pihak-pihak yang mengetahui atau terlibat dalam dugaan praktik rasuah jual beli perizinan pertambangan nikel di...

Pilpres Direspon Positif, Bahlil Optimis Target Investasi Rp1.650 triliun Bisa Tercapai

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengaku optimis target investasi 2024 yang ditetapkan sebesar Rp1.650 triliun dapat terealisasi...

Bahlil Ungkap Alasan Program Makan Siang Gratis Dibahas di Sidang Kabinet

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia membenarkan, bahwa program makan siang gratis turut masuk dalam materi pembahasan di sidang kabinet paripurna yang...

Bahlil Klaim Program Makan-Susu Gratis Baik untuk Investasi

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Menteri Invetasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengatakan, bahwa program makan siang dan susu gratis merupakan program yang positif. Dia...

Bahlil Sebut Pemilu Jadi Tantangan Investasi, Kenapa?

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menuturkan, bahwa Pemilu 2024 menjadi tantangan bagi pihaknya untuk bisa mencapai target...

Popular

BERITA TERBARU

Dugaan Kebocoran Data, DJP Imbau Wajib Pajak Jaga Keamanan Data

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) membantah adanya dugaan kebocoran data pada sistem mereka. Hal itu sebagaimana disampaikan Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat DJP, Dwi Astuti.

Kartu Merah Bikin Permainan Barcelona Berantakan!

Barcelona harus bermain dengan 10 pemain ketika berhadapan dengan AS Monaco, laga pun berkesudahan 1-2 untuk kemenangan tim tuan rumah. Manajer Blaugrana Hansi Flick menilai bahwa insiden kartu merah yang diterima Eric Garcia membuat rencana permainan berubah total.

Persib Tampil Oke Lawan Port FC, Tapi Gak Bisa Memanfaatkan Peluang

Persib Bandung harus puas menerima kekalahan atas Port FC di laga perdana Grup F AFC Champions League Two musim 2024/2025, dengan skor 1-0 tanpa balas. Pelatih Bojan Hodak pun menilai sejatinya Pangeran Biru tampil baik, namun memang tidak bisa memanfaatkan sejumlah peluang yang ada.

Jokowi Salahkan Keteledoran Manusia Penyebab Kebocoran Data Terjadi Lagi

Presiden Jokowi (Joko Widodo) menanggapi terjadinya kembali fenomena kebocoran data yang kali ini adalah data NPWP Kementerian Keuangan.