Senin, 30 September 2024
Senin, 30 September 2024

Tag: Badminton

Macau Open 2024 : Alwi Farhan Lanjut ke 16 Besar Usai Ganyang Wakil Malaysia

Alwi Farhan mampu melangkah ke babak 16 besar Macau Open 2024, usai sukses menyingkirkan wakil Malaysia Cheam June Wei di babak 32 besar.

Macau Open 2024 : Komang Ayu Goodbye!

Komang Ayu Cahya Dewi harus angkat koper dari Macau Open 2024 Super 300, usai gagal meraih kemenangan di babak 32 besar.

Macau Open 2024 : Yohanes ke 16 Besar Usai Libas Jagoan Thailand

Tunggal putra muda badminton Indonesia Yohanes Saut Marcellyno sukses melangkah ke 16 besar Macau Open 2024, usai melewati hadangan salah satu wakil andalan Thailand di babak 32 besar.

Macau Open 2024 : Dejan/Gloria Lanjut ke 16 Besar Tanpa Hambatan

Pasangan Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja berhasil melangkahkan kakinya ke babak 16 besar Macau Open 2024, usai mampu meraih kemenangan sempurna di fase 32 besar hari ini, Rabu (25/9).

Jadwal Macau Open 2024 Hari Ini : 5 Wakil Indonesia Main

Macau Open 2024 masih mempertandingkan babak 32 besar, Indonesia sendiri akan menurunkan lima wakilnya di hari kedua tersebut. Simak jadwal penampilan wakil Merah Putih selengkapnya di artikel ini.

Rekap Hasil Badminton Hari ke-1 32 Besar Macau Open 2024 : 4 Wakil Indonesia Menang

Hari pertama babak 32 besar Macau Open 2024 telah rampung seluruhnya, empat wakil Indonesia pun berhasil meraih kemenangan pada fase tersebut.

Macau Open 2024 : Fikri/Daniel Singkirkan Rahmat/Yeremia

Pasangan Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin berhasil melangkah ke babak 16 besar, usai sukses menyingkirkan wakil Indonesia lainnya yakni Rahmat Hidayat/Yeremia Erich Rambitan.

Popular

BERITA TERBARU

Alasan Pelaku Bubarkan Diskusi Diaspora : Tak Berizin dan Dianggap Memecah Belah

Polda Metro Jaya mengungkap alasan pembubaran diskusi Diaspora yang digelar di Hotel Grand Kemang, Jakarta Selatan, pada Sabtu (28/9), yang dilakukan oleh kelompok yang mengatasnamakan diri Forum Cinta Tanah Air.

Kemendagri Minta Pemda Alokasikan APBD untuk Program Makan Bergizi Gratis

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta pemerintah daerah untuk mengalokasikan anggaran belanja dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2025 untuk program makan bergizi gratis.

Pemerintah Kaji Penerapan Pita Cukai Digital

Pemerintah melalui Ditjen Bea dan Cukai (DJBC) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) tengah mengkaji terkait rencana penerapan pita cukai digital sebagai pengganti pita cukai konvensional.

Bikin Jokowi Semringah, 3.000 Kru MotoGP 2024 Mandalika Full Warga Lokal

Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menyaksikan secara langsung ajang balap motor dunia MotoGP 2024 di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB).