BerandaNewsEkobizEkonomi Bisa Makin Melejit Apabila PPKM Dicabut

Ekonomi Bisa Makin Melejit Apabila PPKM Dicabut

BACA JUGA

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Bank Indonesia (BI) turut menanggapi rencana pemerintah terkait pencabutan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) pada akhir tahun 2022.

ADVERTORIAL SPACE

Gubernur BI, Perry Warjiyo memandang, pencabutan PPKM akan mendorong geliat mobilitas masyarakat sehingga meningkatkan aktivitas ekonomi dan keuangan.

“Ini akan meningkatkan dan mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia untuk lebih baik,” kata Perry dalam keterangannya yang dikutip Holopis.com, Kamis (22/12).

Perry meyakini pencabutan PPKM, akan mendorong peningkatan konsumsi rumah tangga dan belanja pemerintah.

Hal ini dapat menjadi bekal Indonesia untuk mendorong pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi di tahun 2023 mendatang.

Nah kami akan memantau dampak mobilitas masyarakat setelah PPKM. Kalau konsumsi terus meningkat akibat pencabutan PPKM, pertumbuhan ekonomi Indonesia bisa berada di sekitar 5%,” tegasnya.

Diberitakan Holopis.com senelumnya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan sinyal akan menghentikan kebijakan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) pada tahun depan.

Rencana penghentian pembatasan mobilitas masyarakat itu seiring dengan semakin landainya penyebaran kasus covid-19 di Tanah Air.

“Kemarin kasus harian kita di 1200, dan mungkin nanti akhir tahun kita akan menyatakan berhenti PSBB dan PPKM kita,” kata Jokow, Rabu (21/12).

ADVERTORIAL SPACE

Temukan kami di Google News. Kamu juga bisa dapatkan berita menarik dari WhatApp Channel Holopis. Join yuk guys... !

Advertorial

BERITA TERBARU

Rekomendasi :

Harga Emas Antam Akhirnya Nanjak Lagi

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Harga emas batangan bersertifikat keluaran PT Aneka Tambang Tbk (Persero) alias emas Antam akhirnya kembali mengalami kenaikan pada Selasa (19/3), setelah...

Harga Emas di Pegadaian Selasa (19/3) : Antam Stagnan, UBS Naik Tipis

Harga emas batangan yang dijual di PT Pegadaian (Persero) mengalami pergerakan yang berbeda pada perdagangan hari ini, Selasa (19/3).

Menko PMK Klaim Kenaikan Harga Beras Jelang Libur Lebaran Masih Normal

Menko PMK Muhadjir Effendy mengakui bahwa sejumlah harga bahan pokok sampai dengan saat ini masih mengalami kenaikan.

IHSG Dibuka Cerah di Zona Hijau, Menguat 0,25 Persen

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat naik 18,08 poin atau 0,25 persen ke posisi 7.320,53 pada awal perdagangan sesi I hari ini, Selasa (19/3).

RI Bakal Kuasai 61 Persen Saham, Bahlil : Freeport Bukan Lagi Milik Orang Lain

Menteri Investasi, Bahlil Lahadalia menyampaikan, bahwa Indonesia akan menambah kepemilikan saham di perusahaan tambang PT Freeport Indonesia (PTFI) menjadi sebesar 61 persen.

Bos Bulog Pasrah Harga Beras Sulit Turun, Semua Serba Naik

Direktur Utama Perum Bulog, Bayu Krisnamurthi nampaknya mulai pasrah dengan permasalahan harga beras di Indonesia. Bahkan ia mengatakan, bahwa harga beras di Tanah Air akan sulit turun seperti tahun lalu.

Tarif Tol Japek Naik Jelang Lebaran, Basuki : Harusnya Sejak 6 Bulan Lalu!

Pihak pemerintah mengklaim kenaikan sejumlah tarif jalan tol menjelang libur Idul Fitri memang sudah menjadi kebutuhan pada saat ini.

IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Cek Rekomendasi Sahamnya

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih berpeluang untuk menguat pada perdagangan Selasa (19/3), setelah ditutup lesu 0,35 persen ke level 7.302,449 pada perdagangan Ssnin (18/3) kemarin.

Kemnaker Tegaskan Ojol dan Kurir Berhak Dapat THR

Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) menyebut, masyatakat yang berprofesi sebagai ojek online dan kurir logistik berhak untuk menerima Tunjangan Hari Raya (THR) Idul Fitri 2024.

8 Tips Bikin CV Berformat ATS Biar Dilirik HRD

Dalam dunia rekrutmen modern, banyak perusahaan menggunakan sistem pelacakan pelamar (Applicant Tracking System/ATS) untuk membantu menyaring dan menemukan kandidat yang sesuai dengan kebutuhan mereka.