Benny Kabur Harman menyampaikan bahwa pihaknya sudah sangat legowo dan menerima hasil pemilu, termasuk Pileg 2024 yang ternyata membuat mereka kehilangan 10 kursi di Senayan.
Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto angkat bicara terkait peluang partainya merebut kursi Ketua DPR RI yang kini diduduki PDI Perjuangan (PDIP).
Direktur lembaga Survei dan Poling Indonesia (SPIN), Igor Dirgantara memaparkan sejumlah dugaan kecurangan dalam Pemilu Legislatif yang dialami oleh Partai Gelora.
Harga emas batangan bersertifikat yang dijual di Pegadaian pada hari ini, seperti emas Antam dan UBS terpantau kompak mengalami kenaikan yang cukup signifikan pada perdagangan pekan ini, Sabtu 15 Maret 2025.
Direktur eksekutif Political Public and Policy Studies (P3S) Jerry Massie merespons negatif wacana Joko Widodo (Jokowi) menjadi Wantimpres (Dewan Pertimbangan Presiden).
Harga emas batangan bersertifikat keluaran PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) alias emas Antam terpantau mengalami penurunan tipis pada perdagangan hari ini, Sabtu (15/3).
All England Open 2025 memasuki babak semifinal, Indonesia sendiri sukses meloloskan dua wakilnya ke fase tersebut, dan keduanya akan saling bertarung satu sama lain. Berikut ini jadwal pertandingannya.
Menteri Ketenagakerjaan, Prof Yassierli mengeluarkan surat edaran nomor M/3/HK.04.00/III/2025 tentang pemberian bonus hari raya keagamaan tahun 2025 bagi pengemudi dan kurir pada layanan angkutan berbasis aplikasi.