Ester Sondang Manullang
143 BERITA/ARTIKEL
Estella Loupattij dan Noa Leatomu Resmi Jadi WNI, Erick Thohir: Amunisi Baru Timnas Putri
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengatakan timnas sepak bola putri Indonesia memasuki babak baru menyusul pengambilan sumpah dan janji setia pewarganegaraan pesepakbola putri, Estella Loupattij dan Noa Leatomu.
Erick Thohir Umbar Janji Kenyamanan dan Keamanan Penonton Timnas
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menyatakan keberadaan timnas yang kualitasnya makin diperhitungkan lawan mendorong PSSI untuk meningkatkan standar keamanan dan kenyamanan di setiap pertandingan internasional.
Piala AFF 2024, Vietnam Terancam Tak Gunakan Stadion Nasional My Dinh
Piala AFF 2024 sudah di depan mata. Berdasarkan jadwal, turnamen bergengsi di kawasan Asia Tenggara itu akan dimulai pada Desember mendatang dan berakhir 5 Januari 2025.
Dua Raja Assist Indonesia yang Buat Jepang Bakal Cemas
HOLOPIS.COM, JAKARTA - Timnas Indonesia terus memperkuat kuda-kuda jelang bentrok kontra Jepang dalam laga matchday 5 Grup putaran ketiga Kualifikasi Pila Dunia 2026 zona...
Arya : Sektor Lain Bisa Tiru PSSI Bangun Ekosistem Kondusif Diaspora
Arya Sinulingga menyatakan faktor utama yang mendukung respon positif publik terhadap kebijakan naturalisasi pemain timnas dikarenakan PSSI telah membangun ekosistem kondusif bagi pemain diaspora.
Asnawai Mangkualam Pulih dari Cedera, PSSI: Kami Tunggu Jawaban STY
Jelang bentrok kontra Jepang, Timnas Indonesia terus melakukan persiapan. Sebanyak 27 pemain yang sudah dipanggil diharapkan sudah berkumpul di Jakarta tepat pada Hari Pahlawan 10 November.
Maruarar Sirait : Pantas Erick Thohir Dapat Angka Kepuasaan 94 % Ketum PSSI
Ketua Panitia Pelaksana Turnamen sepak bola Piala Presiden, Maruarar Sirait menilai Erick Thohir pantas mendapat tingkat kepuasan mencapai 94 persen sebagai Ketua Umum PSSI.
Enzo Fernandez Dalam Pantauan Inter Milan dan Barcelona
Raksasa Premier League, Chelsea, terancam kehilangan salah satu tukang gedornya yakni Enzo Fernandez.
Timnas U20 Lakukan Pemusatan Latihan di Jepang
Tim Nasional (Timnas) U20 tiba di Bandara Haneda, Tokyo, Selasa (5/11) jelang persiapan untuk tampil pada putaran final Piala Asia U20 di China pada 6-23 Februari 2025.
Timnas Futsal Indonesia Sikat Australia 3-1, Hector : Kami Siap Tantangan Selanjutnya
Tim Nasional Futsal Indonesia meraih kemenangan penting 3-1 atas Australia dalam pertandingan kedua mereka di ASEAN Futsal Championship 2024 yang berlangsung pada Selasa (5/11) di Nakhon Ratchasima, Thailand.
PSSI Turunkan Skuad U-22 di Piala AFF 2024
Sekretaris Jenderal (PSSI) Yunus Nusi mengatakan bahwa Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2024 akan diperkuat skuad U-22.
Manajer Timnas Indonesia Tegaskan Bakal Sambut Arab Saudi dengan Baik di Jakarta
HOLOPIS.COM, JAKARTA - Timnas Indonesia bakal menjalani dua pertandingan lanjutan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada November 2024.
Pertama, skuad Garuda akan...