Sabtu, 21 September 2024
Sabtu, 21 September 2024

VIDEO : Sejarah Singkat Sungai Aare, Swiss

HOLOPIS.COM – Swiss mempunyai sejumlah sungai yang mengalir, salah satunya adalah Sungai Aare. Sungai yang juga disebut Aar ini, merupakan sungai terpanjang di negera yang terkenal dengan Pegunungan Alpen tersebut.

Sungai Aare mengelilingi tiga kota dan melintasi empat danau. Aliran Sungai Aare di Kota Bern, dimanfaatkan sejumlah penduduk untuk berenang.

Saat ini, nama Sungai Aare tengah menjadi sorotan. Sebab, sungai Aare merupakan lokasi putra Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, yaitu Emmeril Khan Mumtadz hanyut terbawa arus sungai pada Rabu (26/5) waktu Swiss.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Sejarah Hari Perdamaian Internasional 21 September

Pada tanggal 21 September setiap tahunnya, masyarakat dunia memperingati Hari Perdamaian Internasional atau International Day of Peace. Peringatan ini bukan hanya sekadar hari untuk memperingati perdamaian, tetapi juga memiliki makna mendalam.

Hari Perhubungan Nasional 17 September, Begini Sejarahnya

Setiap tanggal 17 September, Indonesia memperingati Hari Perhubungan Nasional atau yang biasa disebut Harhubnas. Peringatan ini merupakan momentum penting bagi kita untuk merefleksikan dan mengapresiasi peran vital sektor perhubungan dalam mendukung pembangunan nasional.

Hari Palang Merah Nasional 17 September, Begini Sejarahnya

Hari Palang Merah Nasional diperingati setiap tanggal 17 September, yang pertama kali diresmikan dan diketahui oleh Drs. Mohammad Hatta pada tahun 1945.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru