JAKARTA, HOLOPIS.COM – Dune berhasil mendominasi kemenangan di Oscar 2022 dengan raihan enam piala, di antaranya dengan kategori Best Sound, Best Original Score, Best Film Editing, dan Best Production Design. Berikut ini daftar lengkap, para pemenang Piala Oscar 2022 dalam infografis.
Infografis : Pemenang Piala Oscar 2022
Temukan kami di Google News, dan jangan lupa klik logo bintang untuk dapatkan update berita terbaru. Silakan follow juga WhatsApp Channnel untuk dapatkan 10 berita pilihan setiap hari dari tim redaksi.