Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Haru!, Bandara Australia Dipenuhi Isak Tangis Penumpang

JAKARTA, HOLOPIS.COM – Australia melonggarkan perbatasan internasional mereka (11/1) untuk pertama kalinya selama pandemi Covid-19.

Peraturan tersebut memungkinkan beberapa masyarakat yang telah divaksinasi penuh untuk dapat berpergian dengan bebas.

Karenanya, banyak keluarga yang akhirnya dapat bersatu dan pelukan secara emosional di bandara.

Setelah sebelumnya pelancong hanya dibatasi warga negara Australia saja, atau penduduk tetap dan keluarga dekat.

Saat ini, pemerintah Australia sudah memiliki rencana untuk membuka perbatasan bagi turis dan pekerja international.

Dilansir dari Reuters, keputusan itu diambil untuk menghidupkan kembali Australia yang telah “lelah”.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Viral Tren ‘Gak Bisa Yura’ Bikin Netizen Dapat Momen Curcol

Baru-baru ini, bagian reff dari lagu "Risalah Hati" sering digunakan sebagai latar musik video TikTok untuk tren "gak bisa Yura".

Susunan Skuad Arsenal vs Manchester United di Laga Praseason

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Pertandingan sengit antara Arsenal vs Manchester...

Dompet Dhuafa Sukses Tebar Hewan Kurban 1444 H, Sasar 1,7 Juta Lebih Penerima Manfaat

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Ketua Panitia Tebar Hewan Kurban...
Prabowo Gibran 2024 - 2029

Berita Terbaru