Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Unggah Stiker ‘Zionis Itu Seksi’, Noah Schnapp Dirujak Netizen

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Aktor Hollywood Noah Schnapp semakin dihujat oleh netizen karena video kontroversi yang saat ini sudah tersebar di media sosial. Dalam video viral itu, Noah sedang bersama sahabat-sahabatnya di sebuah restoran.

Salah satu sahabatnya pun menunjukkan stiker yang bertuliskan ‘Hamas is ISIS’ atau ‘Hamas adalah ISIS’ dan ‘Zionism is sexy’ atau ‘Zionis itu seksi’.

Terpantau Holopis.com (16/11), netizen di media sosial, salah satunya Tiktok langsung memberikan hujatan kepada bintang serial Stranger Things tersebut.

“Noah itu punya privilege, fasis tidak memiliki edukasi, rasis, sombong, dia tidak punya hubungan apapun dengan Palestina jadi dia bisa pergi dari situ,” kata @AyaAhmed.

“Noah Schnapp di-cancel,” kata @extraais.

“Noah Schnapp memang udah lama di-cancel,” kata anum.583.

@noahglenncarter

Noah Schnapp is being cancelled after posting this video #noahschnapp #strangerthings #foryou

♬ Cheap Thrills-Sia Sean Paul – Ellen’s Betta

Sebelumnya, Noah Schnapp mengunggah kata-kata kontroversial yang membuatnya harus mematikan kolom komentar hingga saat ini. Dalam unggahan itu, Noah mengatkan bahwa ia mengkhawatirkan saudara-saudaranya di Israel.

“Sebagai orang Amerika keturunan Yahudi, saya takut, Takut untuk saudara-saudara saya di Israel, yang sudah diserang Hamas,” tulisnya.

Ia juga menuliskan ingin perdamaian untuk warga Palestina dan Israel dan mendorong masyarakat untuk tidak memihak ke mana-mana.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Donald Trump Nyaris Dibunuh Lagi, Pelaku Langsung Ditangkap

Mantan Presiden AS sekaligus kandidat Pilpres 2024 Donald Trump kembali nyaris menjadi korban penembakan.

Ada Aroma Adu Domba Prabowo dan Gibran, Mulai Fufufafa Hingga Private Jet

Inisiator Gerakan Nurani Kebangsaan (GNK) Habib Syakur Ali Mahdi Al Hamid menduga ada operasi yang tengah dijalankan oleh kelompok tertentu yang bertujuan untuk mengganggu agenda nasional, khususnya menjalang transisi kepemimpinan Jokowi ke Prabowo.

Menteri Agama Gus Yaqut Bahas Anggaran 2025 dengan Komisi VIII

Kementerian Agama dan Komisi VIII DPR RI mengadakan rapat kerja untuk membahas penyesuaian anggaran 2025. Rapat berlangsung di Gedung Parlemen DPR RI, Jakarta Pusat.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru