Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

RESEP : Cara Membuat Perkedel yang Anti Gagal

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Siapa sih yang tidak suka perkedel. Makanan pelengkap yang bisa disajikan bareng sop, soto, dll ini adalah salah satu menu pelengkap di meja makan yang menjadi favorit.

Cara membuatnya juga tidak susah kok Sobat Holopis.

Bahan:

– 1/2 kg kentang
– 2 sdm bawang merah goreng
– 1 sdm bawang putih goreng
– 1 sdm mentega
– garam, merica, pala, kaldu bubuk
– seledri, iris kasar
– 1 butir telur kopyok (1/2 masuk adonan perkedel, 1/2 untuk lapisan perkedel)

Bulatkan adoanan perkedel lalu pipihkan perlahan
Bulatkan adoanan perkedel lalu pipihkan perlahan [Foto: Wikihow]
Cara membuat:

  1. Kupas bersih kentang, potong, dan goreng sampai matang.
  2. Haluskan dan taruh dalam wadah.
  3. Haluskan bawang putih dan bawang merah goreng tadi.
  4. Campurkan kentang yang sudah dihaluskan, bawang goreng, mentega, 1/2 bagian telur, tambahkan bumbu-bumbu lainnya.
  5. Cicipi rasa.
  6. Bentuk adonan menjadi bulatan sesuai selera.
  7. Celup bulatan ke sisa telur.
  8. Kemudian goreng hingga matang kecokelatan.
Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Lokasi Samsat Keliling di Jadetabek Hari Jumat 20 September

Lokasi Samsat Keliling di wilayah Jadetabek (Jakarta, Depok, Tangerang dan Bekasi), disiapkan Polda Metro Jaya di 14 lokasi, pada Jumat 20 September 2024.

Lokasi SIM Keliling Hari Jumat 20 September di Jakarta

Jadwal dan lokasi SIM Keliling di Jakarta, pada hari Jumat 20 September 2024 beroperasi di lima wilayah mulai pukul 08.00 – 14.00 WIB.

KAI dan Korlantas Polri Gencar Sosialisasikan Keselamatan Kepada Masyarakat

HOLOPIS.COM, JAKARTA - PT Kereta Api Indonesia (Persero) bekerja...
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru