Holopis.com HOLOPIS.COM, JAKARTA – Ada 19 iPhone yang mendapat pembaruan sistem operasi ke iOS 16.1, dan dipastikan bakal bisa merasakan fitur-fitur baru yang sudah disiapkan Apple.

Selain itu, ada 4 iPhone yang tidak diberikan update terbaru ke iOS 16.1. Berikut ini daftar iPhone yang mendapatkan iOS 16.1.

iPhone 8
iPhone 8 Plus
iPhone X
iPhone XS
iPhone XS Max
iPhone XR
iPhone 11
iPhone 11 Pro
iPhone 11 Pro Max
iPhone 12
iPhone 12 mini
iPhone 12 Pro
iPhone 12 Pro Max
iPhone 13
iPhone 13 mini
iPhone 13 Pro
iPhone 13 Pro Max
iPhone SE generasi ke-2
iPhone SE generasi ke-3

Daftat iPhone yang tidak dapat iOS 16.1

iPhone 6s
iPhone 6s Plus
iPhone 7
iPhone 7 Plus

Bagi Sobat Holopis yang memiliki iPhone dan mendapatkan kesempatan merasakan fitur di iOS 16.1, bisa langsung melakukan pembaruan. Caranya :

Backup data-data di iPhone menggunakan iCloud untuk memastikan tidak ada data yang hilang
● Buka aplikasi Settings > General > Software Update
● Klik Download and Install
● Ikuti petunjuk di layar dan tunggu sampai proses download selesai
● Tunggu proses instalasi selesai
● iOS 16.1 berhasil diinstal.