Sabtu, 21 September 2024
Sabtu, 21 September 2024

RESEP : Okonomiyaki Jepang Versi Rumahan

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Okonomiykai Jepang adalah jajanan yang enak, mengenyangkan dan mudah untuk dibuat. Tak perlu repot, Sobat Holopis tinggal menyiapkan bahan-bahan yang lengkap dan telfon anti lengket, okonomiyaki rumahan dijamin enak dan anti gagal.

Bahan:

  • 150 gr kubis (iris tipis)
  • 100 gr tepung premix takoyaki
  • 2 telur
  • 1 daun bawang, iris
  • 100 gr gurita, rebus dan iris
  • 2 sdm katsuobushi atau ikan cakalang
  • 1 sdt penyedap ikan
  • 1/2 sdt lada putih
  • 10 sdm air
  • Saus takoyaki
  • Aonori
  • Mayonnaise
  • Saus tomat/saus sambal
Membuat okonomiyaki
Membuat okonomiyaki (Foto: Freepik)

Cara membuat:

Campurkan kubis, tepung premix, telur, daun bawang yang sudah diiris, gurita, penyedap rasa, lada, serta air. Kemudian aduk hingga rata.

Panaskan telfon anti lengket dan tampahkan sedikit minyak makan. Kemudian tuangkan adonan. Setelah warnanya emas kecoklatan, balik adonan secara perlahan.

Kemudian angkat, beri topping sesuai selera yang terdiri dari saus tomat, mayonnaise, aoniri, serta katsuobushi.

Sajikan, deh!

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Kemenhub Dukung Penggunaan Jalur Udara Closing Ceremony PON XXI

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI...

Asal Muasal Mitos ‘Ada yang Rindu Jika Bulu Mata Rontok’

Mitos tentang bulu mata yang rontok dan kepercayaan bahwa ada yang merindukan kita sudah ada sejak lama didengar, bahkan dipercayai di berbagai budaya.

Catat! Mulai Besok Tarif Tol Dalam Kota Jakarta Naik Jadi Segini…

Tarif tol dalam kota Jakarta akan dilakuka penyesuaian alias naik, yang berlaku mulai tanggal 22 September 2024 pukul 00.00 WIB. Besaran kenaikan tarif, berkisar Rp 500 hingga Rp 1500.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru