Penyebab Perang Thailand dan Kamboja Pecah, Sengketa Lama dan Ranjau yang Meledak


Oleh : Ronalds Petrus Gerson

JAKARTA - Ketegangan yang telah lama membara antara Thailand dan Kamboja akhirnya meledak menjadi konflik bersenjata. Pada Kamis (24/7/2025), pertempuran pecah di wilayah sengketa sekitar Candi Preah Vihear setelah ledakan ranjau menewaskan seorang tentara Thailand.

Tampilan Utama