yandex
Kamis, 9 Januari 2025

MoU Proyek Hunian 1 Juta Unit dengan Investor dari Qatar di Istana Merdeka

JAKARTA – Presiden Prabowo Subianto menyaksikan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) untuk pengembangan proyek hunian 1 juta unit di Indonesia dengan pihak Qatar di Istana Merdeka, pada Rabu 8 Januari 2025. MoU ini merupakan bagian dari program ambisiuspembangunan 3 juta rumah per tahun merupakan salah satu prioritas Presiden Prabowo untuk mengatasi kebutuhan hunian di Indonesia. MoU tersebut ditandatangani oleh Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait dan investor dari Qatar, Sheikh Abdul Aziz Al Thani.

Temukan kami di Google News, dan jangan lupa klik logo bintang untuk dapatkan update berita terbaru. Silakan follow juga WhatsApp Channnel untuk dapatkan 10 berita pilihan setiap hari dari tim redaksi.

Berita Lainnya

BERITA TERBARU

Viral