Advertisement
Categories: Polhukam

Cilincing Duduki Peringkat Teratas Kasus Judi Online

Advertisement

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Menteri Komunikasi dan Digital (Komdigi) Meutya Hafid mengklaim bahwa wilayah Jakarta Utara tepatnya di Cilincing memiliki tingkat kasus judi online tertinggi.

Hal itu disampaikan Meutya Hafid saat menemui warga Kelurahan Semper Barat, Cilincing, Jakarta Utara, Selasa (12/11).

Meutya yang didampingi Pj Gubernur Jakarta Teguh Setia Budi itu melakukan dialog dan mendengarkan curahan hati ibu-ibu yang menjadi korban judi online.

Meutya Hafid yang sempat mengumbar air mata saat diskusi itu kemudian menyebut bahwa  kasus transaksi judi online dan pinjaman online di Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara peringkat tertinggi

“DKI Jakarta itu salah satu yang tertinggi untuk transaksi judi online dan pinjaman online. Karena itu, kita bekerja sama dengan Pemprov DKI dan khususnya untuk Cilincing jadi salah satu yang tertinggi di DKI Jakarta,” kata Meutya Hafid.

Meutya Hafid juga sempat mendengarkan curahan tiga orang ibu yang terdampak kasus judi online hingga menimbulkan keretakan dalam rumah tangga.

Menanggapi keluhan para ibu, kementeriannya akan terus memperbarui situs pelayanan pengaduan.

Share
Published by
Ronald Steven

Recent Posts

Kemenkeu-BI Rapat Akhir Tahun Bahas Utang Negara, Begini Hasilnya

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) bersama Bank Indonesia (BI) menggelar rapat koordinasi (rakor) tahunan yang rutin dilakukan…

12 menit ago

PT AABBI Sah Jadi Pemegang Lisensi Nama Arema FC

Pembenahan secara bertahap dilakukan PT AABBI (Arema Aremania Berprestasi Indonesia). Perusahaan yang menaungi Arema FC…

27 menit ago

RESEP : Mie Goreng TekTek, Cita Rasa Jalanan yang Menggugah Selera

Mie goreng tektek adalah salah satu hidangan khas Indonesia yang populer dan kerap dijumpai di…

42 menit ago

Ini Daftar Peraih Anugerah Globe Soccer Awards 2024 : Vinicius Junior dan CR7 Sabet 2 Trofi

Anugerah Glove Soccer Awards 2024 telah terselenggara, sejumlah pemain top pun mendapatkan penghargaan seperti hal…

57 menit ago

RESEP : Gohnyong Ayam Viral, Nikmatnya Tiada Tara

Gohnyong Ayam adalah salah satu hidangan yang tengah viral di media sosial. Dengan kombinasi rasa…

1 jam ago

Persija Pede Petik 3 Poin di Kandang Malut United

Persija Jakarta akan melakoni laga tandang kontra Malut United di pekan ke-17 Liga 1 musim…

1 jam ago