Sabtu, 18 Januari 2025
Holopis.comNewsPolhukamWakapolda Metro Tegaskan Tak Beri Toleransi Pada Premanisme

Wakapolda Metro Tegaskan Tak Beri Toleransi Pada Premanisme

Di tempat yang sama, Dirkrimum Polda Metro Jaya Kombes Pol Wira Satya Triputra mengatakan kedua tersangka terancam hukuman 7 tahun penjara. Polisi menerapkan sejumlah pasal terhadap para tersangka pembubaran diskusi.

“Adapun dari hasil pendalaman tersebut, ada dua yang terindikasi melakukan tindak pidana, baik itu perusakan maupun penganiayaan terhadap sekuriti daripada Hotel Grand Kemang,” kata Wira.

Temukan kami di Google News, dan jangan lupa klik logo bintang untuk dapatkan update berita terbaru. Silakan follow juga WhatsApp Channnel untuk dapatkan 10 berita pilihan setiap hari dari tim redaksi.

Berita Lainnya

BERITA TERBARU

Viral