Advertisement
Categories: Internasional

Joe Biden Klaim China Lagi Cari Gara-gara

Advertisement

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan kepada beberapa pemimpin negara seperti Australia, India, dan Jepang, bahwa China saat ini sedang menguji mereka.

Peringatan dari Joe Biden itu diucapkan saat menghadiri pertemuan puncak perpisahan di Wilmington, Delaware dengan Perdana Menteri India Narendra Modi, Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida, dan Perdana Menteri Australia Anthony Albanese.

“China terus berperilaku agresif menguji kita di seluruh kawasan,” demikian disampaikan Joe Biden, dikutip Holopis.com, Minggu (22/9).

Biden menjelaskan, meskipun Presiden China Xi Jinping tetap fokus pada tantangan ekonomi dalam negeri, ia tetap mencari ruang diplomatik agar bisa mengejar kepentingan China.

Pernyataan Bersama Setelah KTT

Setelah pertemuan tersebut, keempat pemimpin mengatakan bahwa mereka turut prihatin atas ketegangan yang terjadi di perbatasan negara-negara mereka.

“Kami sangat prihatin dengan situasi di Laut Chian Timur dan Selatan,” demikian pernyataan resmi dari mereka.

Mereka mengutuk manuver intimidasi yang ada di Laut China Selatan, yang sedang bermasalah dengan Filipina, dan negara-negara terkait lainnya.

Sebagai informasi, pulau-pulau yang disengketakan di Laut China Timur memang sudah lama menjadi sumber ketegangan antara Jepang, dan juga China.

Share
Published by
Darin Brenda Iskarina

Recent Posts

Hasil NBA : Cleveland Cavalies Bantai 76ers 126-99, Mitchell Cs Raih 4 Kemenangan Beruntun

Cleveland Cavaliers berhasil mengandaskan perlawanan Philadelphia 76ers pada lanjutan NBA musim 2024/2025, dengan skor 126-99.…

7 menit ago

Pria Saudi yang Lakukan Aksi Terorisme Jerman Ternyata Benci Islam

Pria Saudi yang menjadi tersangka aksi terorisme dan menabrak orang-orang di pasar Natal di Jerman…

22 menit ago

BEI Pede Pasar Modal RI Bakal Catatkan Kinerja Positif di 2025

Bursa Efek Indonesia (BEI) menunjukkan optimisme bahwa pasar modal Indonesia akan mencatatkan kinerja yang positif…

37 menit ago

Gerindra Tuding PDIP Cari Perhatian Masyarakat Soal Kenaikan PPN : Padahal Mereka yang Inisiasi

Partai Gerindra menegaskan bahwa wacana kenaikan PPN 12% murni adalah produk hukum yang diciptakan atau…

52 menit ago

Promo Akhir Tahun, Steam Tebar Diskon Game hingga 95 Persen

Platform distribusi game digital, Steam menyajikan promo musim dingin yang bertepatan dengan akhir tahun, dimana…

1 jam ago

STY : Seandainya Timnas Indonesia Turunkan Skuad Senior, Pasti Juara Piala AFF 2024!

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong (STY) menyesalkan betul tersingkirnya Skuad Garuda dari Piala AFF 2024.…

1 jam ago