Advertisement
Categories: Olahraga

Daftar Skuad Chelsea untuk UEFA Conference League, Cole Palmer Dicoret!

Advertisement

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Chelsea secara resmi mengumumkan daftar skuadnya untuk kompetisi EUFA Conference League 2024/2025. Menariknya, pemain andalan mereka yakni Cole Palmer tidak diikutsertakan sang pelatih Enzo Maresca.

Sebelum itu, perlu diketahui bersama bahwa Chelsea baru saja selesai melalui hadangan Servette di babak playoff, dengan agregat 3-2. The Blues menang pada leg pertama 2-0 dan kalah 1-2 di leg kedua.

Di Fase grup UEFA Conference League nanti, Chelsea kemudian bakal menghadapi empat tim di dalamnya yaitu Copenhagen, Gent, Fiorentina dan LASK.

Dengan kedalaman skuad yang dimiliki meski tidak diperkuat salah satunya oleh Cole Palmer, Chelsea tetap jadi yang paling diunggulkan ketimbang tim lainnya.

Selain Cole Palmer, sejatinya ada dua pemain lain yang tidak diikutsertakan yaitu Wesley Fofana dan Romeo Lavia.

Tidak disebutkan secara pasti alasan tidak diikutsertakannya ketiga pemain tersebut. Namun, jika melihat kondisi yang ada bahwa Chelsea pun perlu membuat strategi terbaik agar konsisten di setiap kompetisi yang diikuti musim ini.

Daftar Skuad Chelsea untuk UEFA Conference League

  • Kiper : Robert Sanchez, Filip Jorgensen, Lucas Bergstrom
  • Pemain Belakang : Axel Disasi, Marc Cucurella, Tosin Benoit, Reece James, Malo Gusto, Renato Veiga
  • Gelandang : Enzo Fernandez, Noni Madueke, Carney Chukwuemeka, Kieran Dewsbury-Hall, Moises Caicedo, Cesare Casadei
  • Penyerang : Pedro Neto, Mykhailo Mudryk, Joao Felix, Nicolas Jackson, Christopher Nkunku, Jadon Sancho, Marc Guiu
Share
Published by
Achmad Husin Alifiah

Recent Posts

Lirik Lagu Jamica – Terkutuk Cintamu

Lagu berjudul Terkutuk Cintamu merupakan salah satu lantunan paling hits yang dimiliki grup band reggae…

5 menit ago

Arne Slot Gak Terkejut Liverpool Ciamik di Musim Perdananya

Kehadiran Arne Slot sebagai suksesor Jurgen Klopp di Liverpool nampaknya sesuai dengan ekspektasi. Kendati begitu,…

25 menit ago

Ternyata Ini Manfaat Buah Kelengkeng Bagi Kesehatan Tubuh

Buah kelengkeng banyak digemari karena rasanya yang manis dan lezat. Selain itu, mudah juga didapat.

45 menit ago

Rayakan Natal 2024, Owena Mayang Sari Rangkul Seluruh Partai Politik

Bupati Mahakam Ulu Terpilih Owena Mayang Shari Belawan menegaskan, pihaknya bakal merangkul semua pihak pasca…

1 jam ago

Arsenal Harus Naik Level Lagi Kalau Mau Kejar Liverpool

Arsenal masih dalam jalur perburuan gelar juara Liga Inggris musim ini, namun sedikit tertinggal dari…

1 jam ago

Persija Fokus Petik 3 Poin Dulu Baru Pikirkan Potensi Transfer Pemain

Pelatih Persija Jakarta Carlos Pena menyebut bahwa saat ini Macan Kemayoran fokus mendulang tiga poin…

1 jam ago