HOLOPIS.COM, JAKARTA – Meiska, penyanyi muda berbakat yang tengah naik daun, kembali menggebrak industri musik Indonesia dengan merilis single terbarunya yang berjudul “Buang Waktu”. Lagu ini menjadi sorotan karena liriknya yang dalam dan emosional, menggambarkan perasaan seseorang yang terjebak dalam hubungan tanpa kepastian.
“Buang Waktu” bercerita tentang kekecewaan dan kelelahan seseorang yang terus-menerus mengharapkan kepastian dari pasangannya, namun tidak pernah mendapatkannya. Dengan aransemen musik yang sederhana namun kuat, Meiska berhasil menyampaikan pesan yang sangat relavan dengan banyak orang, terutama mereka yang pernah merasakan getirnya harapan yang tak kunjung terpenuhi
[Intro]
D A G Bm F#m G
[Verse 1]
DM7 G
Tanda Darimu Cukup Jelas
Bm7 F#m G
Seolah Kamu Suka
DM7 G
Selepas Jalan Tiga Bulan
Bm7 F#m G D
Memudar Dan Tak Dapat Ku Baca
[Bridge]
Em A
Bolehkah Ku Tahu Kenapa?
Em Gm A
Maafkan Bila Ku Bertanya
[Reff]
A G A
Apa Ada Aku Di Hatimu?
D A
Atau Masih Dia Yang Lalu
Bm7 Em G
Katakan Sekarang Sayang
A D
Sebelum Semakin Dalam
G Em
Kamu Yang Tak Pernah Yakin
F#7 Bm7
Walau Semua T’lah Ku Beri
E
Lelah Sudah
Em Edim D
Ternyata Kita Tak Nyata
[Verse 2]
D GM7
Oh Selepas Jalan Empat Bulan
Bm Asus2 GM7
Makin Pudar Makin Tak Terasa
[Bridge]
Em A
Bolehkah Ku Tahu Kenapa?
Em Gm A
Maafkan Bila Ku Bertanya
[Reff]
A G A
Apa Ada Aku Di Hatimu?
D A
Atau Masih Dia Yang Lalu
Bm7 Em G
Katakan Sekarang Sayang
A D
Sebelum Semakin Dalam
G Em
Kamu Yang Tak Pernah Yakin
F#7 Bm7
Walau Semua T’lah Ku Beri
E
Lelah Sudah
Em Edim D
Ternyata Kita Tak Nyata
[Verse 3]
GM7 A F#m7 Bm7
Buang Habis Waktu Untukmu
BbM7 Gm7 Asus4
Ku Sadari Semua Ini Sia-Sia
[Reff]
A G A
Apa Ada Aku Di Hatimu?
D A Bm7
Atau Masih Dia Yang Lalu
Em G
Katakan Sekarang Sayang
A D
Sebelum Semakin Dalam
G Em
Kamu Yang Tak Pernah Yakin
F#7 Bm7
Walau Semua T’lah Ku Beri
F# Abdim
Lelah Sudah
Em Edim D
Ternyata Kita Tak Nyata
Em D
Kenapa Kita Berjumpa?