Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Link Live Streaming Uruguay vs Kolombia di Semifinal Copa America 2024

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Duel super big match antara Uruguay vs Kolombia akan tersaji di babak semifinal Copa America 2024. Berikut link live streaming pertandingan kedua tim.

Sebelum lebih lanjut, perlu diketahui bersama bahwa laga antara Uruguay vs Kolombia itu sendiri berlangsung di Bank of America Stadium, Kamis (11/7) pukul 07.00 WIB.

Pada laga tersebut Uruguay jelas lebih difavoritkan untuk bisa memeluk kemenangan, mengingat mereka unggul dari segi kedalaman skuad.

Uruguay punya segudang pemain yang sangat bisa diandalkan untuk bisa memetik poin sempurna, seperti Darwin Nunez, Valverde dan lain sebagainya. Berbeda dengan Kolombia yang sejatinya terpusat pada Luis Diaz dan James Rodriguez.

Meski begitu, Kolombia tetap lah tim yang kuat dan sulit ditumbangkan. Bahkan Luis Diaz dkk pun kerap jadi batu sandungan bagi Uruguay.

Bagaimana tidak, dalam lima pertemuan terakhirnya di level kompetisi, kedua tim sama-sama memeluk satu kemenangan, dengan sisa laga berakhir imbang seluruhnya.

Kendati demikian Uruguay diyakini bakal turun dengan kepercayaan diri tinggi, sebab Darwin Nunez cs baru saja menyingkirkan unggulan juara Copa America 2024 yakni Brasil di perempat final lalu.

Maka dari itu, pertandingan antara Uruguay vs Kolombia di semifinal Copa America 2024 tersebut patut disaksikan bersama karena bakal menyajikan duel yang sengit.

Link Live Streaming Uruguay vs Kolombia

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Atalanta vs Arsenal Imbang Tanpa Gol

Hasil pertandingan Atalanta vs Arsenal di Liga Champions harus berakhir imbang tanpa gol.

Tim Bola Voli Bhayangkara Juara III Asian Men’s Club

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Tim bola voli Bhayangkara Presisi sukses...

Feyenoord vs Leverkusen : Xhaka dkk Pesta 4 Gol

Bayer Leverkusen sukses mengandaskan perlawanan Feyenoord pada laga perdana fase grup Liga Champions musim 2024/2025, dengan skor telak 4-0 tanpa balas.
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru