ASEAN Jadi Sasaran Empuk Pelarian Duit Judi Online dari Indonesia

HOLOPIS.COM, JAKARTA – PPATK (Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan) mengungkapkan hasil temuan sementara mereka terkait dengan aliran dana dari judi online.

Kepala PPATK Ivan Yustiavandana mengungkapkan, ada puluhan negara yang menjadi sasaran pelarian uang dari hasil judi online di Indonesia.

“Ada 20 negara saat ini terdeteksi yang bernilai triliunan,” kata Ivan dalam pernyataannya yang dikutip Holopis.com, Selasa (16/6).

Ivan kemudian menjelaskan, dari 20 negara tersebut sebagian besar berada di wilayah ASEAN dan hampir keseluruhannya sudah mereka blokir.

“ASEAN (terbanyak). Ada ribuan rekening (diblokir),” imbuhnya.

PPATK sebelumnya mengungkapkan 3,2 juta warga Indonesia teridentifikasi bermain judi online. Pemain judi online ini ada pelajar hingga ibu rumah tangga.

“Sampai saat ini sudah ada 5.000 rekening yang kita blokir ya, dan dari 3,2 juta yang kita identifikasi pemain judi online yang ada itu, rata-rata mereka bermain di atas Rp 100 ribu, hampir 80 persen dari 3,2 juta pemain yang teridentifikasi itu (bermain di atas Rp 100 ribu),” ujar Koordinator Humas PPATK Natsir Kongah, Sabtu (15/6).

Natsir mengatakan beberapa pemain yang teridentifikasi bermain judi online adalah ibu rumah tangga. Natsir mengaku khawatir apabila seorang ibu rumah tangga bermain judi online.

Ronald Steven

Share
Published by
Ronald Steven

Recent Posts

Paula Verhoeven Pakai Hijab Gegara Takut Mati

Paula Verhoeven sudah mantap untuk mengenakan hijab sebagai seorang muslimah. Alasan Paula memutuskan untuk berhijab…

13 menit ago

Posisi Seks Gajah Duduk,

Bagi pasangan yang mencari pengalaman seksual yang mendebarkan dan membangkitkan gairah, posisi seks gajah terbang…

23 menit ago

Prabowo Subianto Puji Design Jersey Olimpiade Paris 2024

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menghadiri peluncuran jersey tim nasional Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024…

33 menit ago

KPU Ogah Minta Maaf Untuk Skandal Seksual Hasyim Asyari

KPU RI memastikan bahwa pihaknya tidak akan mengajukan permintaan maaf kepada publik atas kasus pelecehan…

43 menit ago

Apresiasi Densus 88, Gus Najih : Pembubaran JI Jadi Peristiwa Paling Bersejarah

Pengamat Politik Timur Tengah, Muhammad Najih Arromadloni alias Gus Najih mengapresiasi Densus 88 Polri atas…

2 jam ago

Islah Bahrawi Apresiasi Densus 88 Usai JI Taubat : Sangat Bersejarah

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Direktur Eksekutif Jaringan Moderat Indonesia (JMI) Islah Bahrawi mengapresiasi Densus 88 Anti…

3 jam ago