Jumat, 20 September 2024
Jumat, 20 September 2024

Podium Sprint Race MotoGP Catalunya 2024 Diisi Aleix Espargaro, Marquez dan Acosta

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Sprint race MotoGP Catalunya yang berlangsung pada Sabtu (25/5) di Circuit de Barcelona-Catalunya, berhasil dimenangkan oleh Aleix Espargaro dengan menaklukan 12 lap.

Awal balapan, sebenarnya dipimpin Francesco Bagnaia yang langsung melesat dibuntuti oleh Pedro Acosta dan Raul Fernandez. Perebutan posisi pertama terjadi begitu ketat. Para pembalap saling bergantian menyalip.

Sayangnya Fernandez yang sedang memimpin balapan harus terjatuh. Hal serupa juga dialami Brad Binder. Bagnaia yang berjuang kembali merebut posisi terdepan, juga harus terjatuh saat masuk lap terakhir.

Hingga akhir balapan selesai, tiga pembalap yang berhasil naik podium di sprint race MotoGP Catalunya 2024 adalah Aleix Espargaro, Marc Marquez dan Pedro Acosta.

Hasil Sprint Race MotoGP Catalunya 2024 :

1 Aleix Espargaro SPA Aprilia Racing (RS-GP24) 20m 1.478s
2 Marc Marquez SPA Gresini Ducati (GP23) +0.892s
3 Pedro Acosta SPA Red Bull GASGAS Tech3 (RC16)* +1.169s
4 Jorge Martin SPA Pramac Ducati (GP24) +2.147s
5 Enea Bastianini ITA Ducati Lenovo (GP24) +2.980s
6 Fabio Di Giannantonio ITA VR46 Ducati (GP23) +4.623s
7 Jack Miller AUS Red Bull KTM (RC16) +8.084s
8 Maverick Viñales SPA Aprilia Racing (RS-GP24) +8.245s
9 Marco Bezzecchi ITA VR46 Ducati (GP23) +8.643s
10 Fabio Quartararo FRA Monster Yamaha (YZR-M1) +9.241s
11 Franco Morbidelli ITA Pramac Ducati (GP24) +9.537s
12 Alex Rins SPA Monster Yamaha (YZR-M1) +13.045s
13 Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V) +13.199s
14 Alex Marquez SPA Gresini Ducati (GP23) +13.378s
15 Joan Mir SPA Repsol Honda (RC213V) +16.438s
16 Luca Marini ITA Repsol Honda (RC213V) +18.000s
17 Augusto Fernandez SPA Red Bull GASGAS Tech3 (RC16) +25.262s
18 Stefan Bradl GER HRC Test Team (RC213V) +33.751s

Francesco Bagnaia ITA Ducati Lenovo (GP24) DNF
Miguel Oliveira POR Trackhouse Aprilia (RS-GP24) DNF
Johann Zarco FRA LCR Honda (RC213V) DNF
Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16) DNF
Raul Fernandez SPA Trackhouse Aprilia (RS-GP23) DNF.

Temukan kami juga di Google News lalu klik ikon bintang untuk mengikuti. Atau kamu bisa follow WhatsaApp Holopis.com Channel untuk dapatkan update 10 berita pilihan dari redaksi kami.

Rekomendasi

berita Lainnya
Related

Jadwal China Open 2024 Hari Ini : 5 Wakil Indonesia Main

China Open 2024 memasuki babak perempat final, Indonesia pun akan menampilkan lima wakilnya di fase tersebut. Simak jadwal selengkapnya di artikel ini

Atalanta vs Arsenal Imbang Tanpa Gol

Hasil pertandingan Atalanta vs Arsenal di Liga Champions harus berakhir imbang tanpa gol.

Tim Bola Voli Bhayangkara Juara III Asian Men’s Club

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Tim bola voli Bhayangkara Presisi sukses...
Prabowo Gibran 2024 - 2029
Ruang Mula

Berita Terbaru