HOLOPIS.COM, JAKARTA – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak berbalik arah pada perdagangan hari ini, Kamis (11/1). Setelah dibuka menguat pada awal perdagangan, IHSG harus pasrah ditutup melemah 7,33 poin atau 0,10% ke level 7.219,96.
Sebagaimana dipantau Holopis.com dari laman resmi Bursa Efek Indonesia (BEI), terdapat 249 saham menguat, 267 saham melemah dan 252 saham stagnan. Transaksi perdagangan mencapai Rp9,4 triliun dari 23,1 miliar saham yang diperdagangkan.
Tercatat indeks LQ45 menguat 0,52% ke 974,164, indeks JII menguat 0,35% ke 526,789, indeks IDX30 menguat 0,72% ke 501,538 dan indeks MNC36 menguat 0,51% ke 370,915.
Kemudian dari sisi indeks sektoral, sektor barang konsumsi menguat 0,7%, sektor kesehatan menguat 0,13%, sektor keuangan menguat 0,92%, sektor properti dan real estate menguat 0,52%, sektor teknologi menguat 0,31%, serta sektor transportasi menguat 0,92%.
DI sisi lain, terdapat 3 indeks sektoral yang melemah, ketiganya yakni sektor energi yang melemah 0,23%, sektor barang baku melemah 0,21%, dan sektor barang non konsumsi melemah sebesar 0,64%. Sementara dua sektor lainnya, yakni sektor industri dan sektor infrastruktur masih stabil.
Adapun saham-saham yang masuk dalam jajaran top gainers yaitu;
Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain;
Donald Trump yang baru saja terpilih kembali sebagai Presiden Amerika Serikat, menyatakan bahwa Elon Musk…
Sobat Holopis yang akan bepergian saat libur Nataru 2025 yang melalui jalan tol Trans Jawa…
Bagi Sobat Holopis yang ingin datang lagsung ke Perayaan Natal Nasional 2024, bisa melakukan pendaftaran…
Natal Nasional 2024 akan berlangsung pada tanggal 28 Desember 2024 di Indonesia Arena GBK yang…
ada akhir tahun 2024, Sony PlayStation memberikan kejutan besar bagi Sobat Holopis dengan mengadakan event…
Balai Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR) di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mengumumkan penutupan semua…