BerandaNewsRagamJalan Gatot Subroto Depan DPR Sudah Bisa Dilalui Kendaraan

Jalan Gatot Subroto Depan DPR Sudah Bisa Dilalui Kendaraan

HOLOPIS.COM, JAKARTA – Jalan Gatot Subroto dari arah Semanggi yang menuju ke arah Sipil, sudah mulai dibukan dan bisa di lalui kendaraan bermotor roda dua maupun roda empat. Pembukaan jalan tersebut, sudah dilakukan sejak pukul 14.00 WIB.

“Situasi arus lalu lintas di Jalur Arteri Jl. Gatot Subroto Jakpus menuju arah Slipi sudah tidak ada penutupan arus lalin, serta dinormalkan kembali,” tulis akun X @TMCPoldametro yang dikutip Holopis.com, Kamis (23/11).

Sebelumnya, Jalan Gatot Subroto tepatnya di depan gedung DPR RI, akan ditutup oleh pihak Kepolisian pada Kamis (23/11) mulai pukul 08.00 hingga 18.00 WIB. Penutupan tersebut, imbas adanya demo yang akan dilakukan di depan gedung DPR RI.

Akibat penutupan tersebut, pengendara dari arah Semanggi yang akan menuju ke arah Slipi tidak bisa melintas.

Penerbit Iklan Google Adsense

Pengguna jalan diharapkan untuk bisa mencari alternatif jalan lainnya, untuk menghindari kemacetan yang kemungkinan terjadi di sekitar gedung DPR.

“Kamis tanggal 23 Nov 2023, hindari kepadatan lalulintas hindari arteri JI Gatot Subroto dari arah Semanggi menuju Slipi pukul 08.00 sampai 1 8.00 ada giat masyarakat menyampaikan pendapat di muka umum. (depan Gedung DPR MPR) Atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih,” tulis akun Instagram @tmcpoldametro yang dikutip Holopis.com.

Penutupan tersebut, karena ada Aksi Bersama Desa Mendesak Revisi UU No. 6 Tahun 2014. Massa aksi menuntut, DPR dan Pemerintah untuk merevisi UU tersebut.

Rencananya, akan ada ribuan massa aksi yang akan ikut serta dalam demo di depan gedung DPR.

Temukan kami juga di Google News

Baca Juga :

BERITA LAINNYA

Kementerian PPPA Akan Kawal Pengusutan Kasus Kasus Perundungan di Pesantren

HOLOPIS.COM, JAKARTA - Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) menyayangkan dan mengutuk keras terjadinya kasus kekerasan di lingkup pondok pesantren hingga menyebabkan...

Hujan Deras, Turap Dinding Tol JORR Bintaro Longsor

HOLOPIS.COM, TANGSEL - Akibat hujan deras turap dinding di bantara ruas Tol JORR, di Jalan Mulia Bhakti, Bintaro, Pesanggrahan, Jakarta Selatan longsor, sekitar pukul...

Tahun Baru Islam Libur Nasional? Begini Ketentuannya

Biasanya, pemerintah menetapkan perayaan keagamaan seperti tahun baru Islam sebagai sebagai libur nasional. Lantas, apakah tahun baru Islam 1446 Hijriah masuk dalam daftar hari libur nasional?

Menag Ajak Umat Jadikan Tahun Baru Islam Semangat Hijrah

Menag mengajak untuk menjadikan semangat tahun baru ini sebagai inspirasi melakukan evaluasi dan perbaikan diri.

Rekomendasi Oleh-oleh di Jakarta Fair 2024 Untuk Dibawa Pulang

Jakarta Fair Kemayoran 2024 masih berlangsung, masih banyak yang bisa dikunjungi. Salah satunya, yakni oleh-oleh yang bisa didapatkan tanpa perlu jauh-jauh ke kota asalnya.

Puslabfor Masih Menyelidiki Kebakaran Revo Mall Bekasi

Bekasi,Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Untung Riswaji menyebutkan bahwa penyebab kebakaran Revo Mall yang terjadi pada Sabtu 22 Juni 2024 lalu belum diketahui,Untung juga menyebut...
Presiden dan Wakil Presiden Terpilih 2024 - 2029
Sudaryono

HOLOPIS FEEDS